Topic
Home / Arsip Kata Kunci: Luar negeri

Arsip Kata Kunci: Luar negeri

Istri Dapat Beasiswa S2 ke Luar Negeri, Saya Harus Bagaimana?

Saya baru menikah 1 minggu yang lalu, istri saya alhamdulillah mendapatkan beasiswa S2 keluar negeri dan pertengahan atau akhir November ini akan berangkat pelatihan 6 bulan dan langsung akan berangkat 1 tahun untuk S2 nya di luar negeri, saya masih bingung apakah tanggung jawab sebagai seorang suami saya membiarkan istri saya berangkat seorang diri dan tetap bekerja didaerah asal untuk menafkahinya atau saya harus ikut menemaninya, menjaganya dan mencari kerja di tempat tujuan?

Baca selengkapnya »

Sudah Siap ke Luar Negeri?

Bagi sebagian orang pergi keluar negeri adalah sebuah hal yang terlihat keren dan luar biasa. Sama seperti apa yang kurasakan ketika akan berangkat mengunjungi negeri itu. Namun Allah memiliki hal lain yang Dia ingin tunjukkan kepadaku. Bahwa sebenarnya pergi ke luar negeri, apapun tujuannya, adalah sebuah kesempatan untuk berdakwah. Apalagi kunjungan itu dilakukan di negara “palu arit” yang sebagian besar warganya menganut paham atheis, alias tak mengenal Tuhan. Banyak orang yang berencana pergi keluar negeri hanya mempersiapkan hal-hal material, seperti paspor, visa, uang , dan lain sebagainya. Padahal ada hal penting yang harusnya lebih penting untuk dipersiapkan, yakni ilmu agama.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization