Topic
Home / Arsip Kata Kunci: iman (halaman 11)

Arsip Kata Kunci: iman

Merenda Ujung Penantian Kita

Galau. Risau. Atau khawatir. Itulah perasaan yang melanda sebagian besar perempuan yang sedang menanti siapakah gerangan yang akan mengajaknya mengarungi samudera bernama rumah tangga. Kebahagiaan plus tanda tanya ‘kapan ya giliranku?’ akan hadir tatkala mendengar sebuah pernikahan dilangsungkan. Suatu kenormalan bila demikian. Semoga tidak berlarut-larut hingga berujung pada frustasi.

Baca selengkapnya »

Doa Lebih Canggih dari Senjata Nuklir

Seorang anak kecil bernama Dian melihat pengemis, dia selalu merasa bersalah jika tidak bisa memberi uang kepada pengemis yang dijumpainya. Hati anak itu selalu berdoa semoga Allah memberi rizki untuk pengemis itu dan keluarganya meski tanpa melaluinya. Kepolosan pemikirannya hanya berharap semoga ada orang dewasa yang berbelas kasihan padanya karena dia tidak memiliki uang. Hanya doa yang bisa dia ucapkan ketika tidak mampu memberi apapun termasuk uang pada pengemis.

Baca selengkapnya »

Beberapa Kebiasaan Kecil yang Dapat Menguatkan Keharmonisan Keluarga

Cinta dan kasih sayang antara suami dan istri bersifat fluktuatif. Kadang tampak demikian kuat, namun pada kesempatan yang lain bisa mengalami pelemahan. Ada banyak faktor dan variabel yang membuat suasana fluktuasi tersebut, baik yang datang dari kondisi jiwa suami dan istri, atau datang dari luar rumah. Perasaan cinta dan kasih sayang sesungguhnya memerlukan proses penjagaan yang rutin.

Baca selengkapnya »

Untukmu Sayangku

Alhamdulillah, syukur yang tak pernah henti memang harus selalu kita panjatkan pada Allah, yang telah memberikan karunia untukmu, untukku dan untuk kita. Karunia keimanan, yang semoga Allah terus menjaga sampai akhir hayat kita. Dan semoga saat Allah memanggil kita, keimanan kita sedang berada di puncak. Inilah karunia besar yang harus selalu kita syukuri.

Baca selengkapnya »

Musibah

Musibah, setiap kita pasti ingin menghindar darinya. Namun apalah daya, musibah adalah sesuatu yang niscaya, dan setiap kita pasti akan mendapatinya, sebagai ujian dari Allah, siapakah di antara kita yang beriman dengan benar dan siapakah di antara kita yang dusta?

Baca selengkapnya »
Figure
Organization