Topic
Home / 2015 (halaman 531)

Arsip Tahun: 2015

Saat Mad’u Sudah Pintar-Pintar

Maka al-akh sejati haruslah memiliki kegiatan-kegiatan mandiri untuk menambah kapasitasnya, bukan tuntutan struktur, namun kesadaran diri seorang dai. Saat membuka agenda pekanan seyogyanya kita dapat temukan agenda menghafal qur’an dan mengkaji tafsirnya, agenda menghafal hadits dan derajatnya, membaca kitab fiqih dan pendapat para ulama. Itulah yang dinamakan Isti’ab. Syaikh Fathi Yakan mengingatkan kita dalam persoalan ini dalam bukunya yang berjudul Isti’ab.

Baca selengkapnya »

Syaikh Al-Qaradhawi: Kita Tak Boleh Putus Asa Jelaskan Islam yang Benar Kepada Dunia

“Para dai, terutama anak muda, tidak boleh putus asa dalam berdakwah dan memperbaiki persepsi yang salah tentang agama Islam. Umat Islam adalah umat yang tidak pernah kenal putus asa. Untuk bisa penuh harapan, terlebih dulu kita harus mendapatkan kemerdekaan, karena kemerdekaan adalah dasar segala sesuatu. Setelah itu, umat Islam harus bersatu, karena ibadah baru sempurna jika bersatu.”

Baca selengkapnya »

Aia Tajun Libuak Batu Bulan

Setelah parkir motor di Kubang Balambak, lanjut track jalan kaki 30 menit. Dan akhirnya berjumpa dengan kebun "Gambia" untuk sejanjutnya bersua juga dengan "Aia Tajun Lubuak Batu Bulan"... Luar Biasa, sekilas biasa, tapi setelah dihayati jadi semakin mengerti bahwa semua tak ada yang sia-sia.

Baca selengkapnya »

Iklan Rokok dan Perusakan Moral Bangsa

Di perempatan Mangga Besar, Jatipadang Jakarta Selatan contohnya. Iklan rokok yang terpampang besar itu menggambarkan pria dewasa yang sedang memeluk wanita. Nyaris nampak seperti ciuman. Dan lagi tulisan yang di bubuhi pada samping gambar tersebut, "Awal Mula Malu-Malu, Lama-Lama Mau". Jelas ini meresahkan warga sekitar.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization