Topic
Home / Arsip Kata Kunci: syariah

Arsip Kata Kunci: syariah

Fintech Bagi Muslim

Fintech diperbolehkan oleh Islam jika mengikuti aturan syariat Islam. Kita juga harus memperhatikan aturan, kesepakatan yang dihasilkan oleh lembaga yang berwenang terhadapnya, dalam hal ini di Indonesia adalah DSN MUI. Islam telah mengatur segalanya. Semuanya harus diupayakan untuk tercapainya kebahagiaan di dunia dan akhirat.

Baca selengkapnya »

Harmonisasi Laporan Audit Bank Syariah Sebagai Tantangan Keuangan Islam di Masa Depan

Fakhfakh (2017) menjelaskan masih banyaknya keberagaman hasil laporan keuangan audit bank syariah di beberapa negara Islam. Audit atas laporan keuangan bank syariah di Sudan dan Palestina dilakukan sesuai dengan standar auditing dari AAOIFI. Sedangkan audit lembaga keuangan Islam di Inggris, Yordania dan Oman, dilakukan sesuai dengan International Standar Auditing. Untuk bank syariah yang tersisa, audit dilakukan sesuai dengan standar auditing nasional

Baca selengkapnya »

Implementasi Maqashid Syariah pada Asuransi Syariah

Dewasa ini perkembangan sistem ekonomi syariah di Indonesia sangatlah signifikan baik salah satunya pada bidang asuransi syariah. Kehadiran asuransi syariah disambut baik oleh negara yang mayoritas penduduknya Islam ini. Asuransi syariah pun menjadi alternatif bagi masyarakat yang beragama muslim karena dianggap lebih banyak mashlahah dan terhindar dari akad-akad yang dilarang dalam syariat Islam, berbeda dengan asuransi konvensional yang tidak bisa memenuhi harapan umat Islam yang di dalamnya mengandung unsur gharar.

Baca selengkapnya »

Edukasi Nilai-nilai Zakat, Direksi Bank Mega Syariah Bakal Gelar Perlombaan Zakat Game IZI Untuk Seluruh Karyawan

Risk, Compliance, and Human Capital mengapresiasi permainan edukatif Zakat Game yang diinisasi oleh Lembaga Amil Zakat Nasional (LAZNAS) Inisiatif Zakat Indonesia (IZI). Menurutnya, Zakat Game IZI sesuai dengan Visi Misi nilai-nilai Ekonomi Syariah yang sedang diperjuangkan oleh masyarakat Muslim di Indonesia.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization