Topic
Home / Arsip Kata Kunci: harga

Arsip Kata Kunci: harga

Karena Dirimu Begitu Berharga

Di sinilah aku belajar untuk memahami apa itu izzah ataupun iffah. Lewat kejadian inilah aku menyadari bahwa kita sungguh berharga apabila kita menjaga harga diri dan kehormatan kita. Jaga hati kita untuk yang terbaik jangan umbar perasaan kita, sungguh kita sebagai wanita sangatlah berharga janganlah kau menjatuhkan kebehargaanmu dengan kelakuan burukmu sendiri.

Baca selengkapnya »

Harga Rokok Naik, Apa Dampaknya?

Kenaikan harga rokok ini direncanakan akan dilakukan dalam waktu dekat ini, dengan menyesuaikan tarif cukai rokok untuk meningkatkan penerimaan cukai Negara sekaligus menutupi kekurangan penerimaan pajak diperkirakan shortfall tahun 2016 ini. Dalam Nota Keuangan dan RAPBN 2017, diketahui bahwa kontribusi pendapatan cukai masih didominasi oleh cukai hasil tembakau yang memberikan kontribusi rata-rata sebesar 99,6% per tahun.

Baca selengkapnya »

Sudahkah Kita Menghargai Waktu?

Wahai  Ramadhan yang tinggal sebentar lagi, engkau kini nyaris di penghujung waktu. Ya Allah, izinkan kami memanfaatkan waktu mustajab dari-Mu. Mencari berkah di setiap kesempatan emas, bersimpuh merayu-Mu. Bermunajat lirih memanjatkan segenap harapan, demi menggapai ridha-Mu. Ya Allah, berkahilah tiap detik waktu kita, kami, dia dan mereka. Lapangkanlah, jangan persempit. Sungguh, nikmat waktu dari Mu, anugerah bagi kami.

Baca selengkapnya »

Ekonomi Islam Harga Mati

Jika ekonomi Islam tidak ditegakan dan diterapkan, tentu saja bersiap akan kehancuran dan keberkuasaan segelintir orang yang tidak berperikemanusiaan. Ekonomi Islam adalah harga mati. Yakinkan, dan pastikan kita adalah salah satu dari pejuang ekonomi Islam itu, hingga pada saat Allah menanyakan di mana posisi kita saat carut marut kedzaliman yang bersumber dari ekonomi merajalela, kita tahu di mana posisi kita.

Baca selengkapnya »

Ekonomi Islam Harga Mati

Jika ekonomi Islam tidak ditegakan dan diterapkan, tentu saja bersiap akan kehancuran dan keberkuasaan segelintir orang yang tidak berprikemanusiian. Ekonomi Islam adalah harga mati. Yakinkan, dan pastikan kita adalah salah satu dari pejuang ekonomi Islam itu, hingga pada saat Allah menanyakan di mana posisi kita saat carut marut kedzaliman yang bersumber dari ekonomi merajalela, kita tahu di mana posisi kita.

Baca selengkapnya »

Menghargai Proses

Memberikan kesan positif kepada individu yang melakukan sebuah proses adalah lebih bijak. Alangkah bijaksana jika kita memberikan apresiasi dan motivasi kepada mereka yang sudah menghasilkan karya. Terbaik menurutnya, bukan menurut kita, meskipun kita mampu menghasilkan karya yang lebih bagus darinya.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization