Topic
Home / Arsip Kata Kunci: tua

Arsip Kata Kunci: tua

Muda dan Tua

Muda itu bersemangat dalam setiap urusan, dan tua itu loyo dan mengeluh di setiap kesempatan. Muda itu produktif dan berkarya. Ketika tidak lagi berkarya berarti itu tandanya telah tua. Muda dan tua bukanlah jumlah angka-angka bilangan tahun umur kita. Muda dan tua adalah pilihan. Apakah kita mau bekerja atau berhenti berkontribusi. Tidak mengenal seberapa banyak rambut yang telah beruban.

Baca selengkapnya »

Mushalla Tua

Kondisi mushalla ustad Rifai sangat memperihatinkan. Mataku terbelalak melihat kondisi mushalla yang hancur dan masih tertimpa pohon itu, aku terheran-heran tak adakah seorang relawan yang peduli akan kondisi mushalla kakek tua itu, pohon itu dengan nyenyaknya tidur pulas di atas bangunan mushalla itu, zaman ini memang gila. Mereka dengan semangatnya membantu rumah-rumah warga tetapi mengapa tak ada yang membantu tempat peribadatan, lupakah mereka akan pentingnya tenpat peribadatan itu. Tak adakah yang meratapi kesedihan kakek itu, kami tidak habis pikir dengan orang-orang ini.

Baca selengkapnya »

Kampus Tertua Sebelum Al-Azhar Mesir

Ada namanya Universitas Al-Qarawiyyin di Maroko dan Universitas Sankore di Timbuktu. Yang menjadi fokus kajian pada artikel ini yaitu Al-Qarawiyyin yang didirikan di kota Fez-Maroko. Kampus yang dirintis dari halaqoh di Masjid al-Qarawiyyin ini didirikan oleh kerajaan Murabithun. Pendirinya bernama Fatimah al-fihri pada 859 M. Atas dasar fakta sejarah inilah, ketika tahun 1998, Guinness Book of World Records menetapkan Universitas Al-Qarawiyyin sebagai kampus/perguruan tinggi tertua dan pertama di dunia yang memberikan gelar akademis.

Baca selengkapnya »

Muda Hebat, Tua Bermanfaat

Ketika pemuda mampu menaklukan semua rintangan dengan jiwa yang terdidik, pikiran yang jernih, dan hati yang mapan, maka sudah dapatlah ia dikatakan hebat. Bermandikankeringat dan kasat pengalaman itulah yang sedikit demi sedikit akan mengikis kasat dan masamnya masa muda yang mentah. Mengganti dengan manisnya ilmu pengetahuan, pendidikan dan pengalaman.

Baca selengkapnya »

“Malaikat Tua” Penjual Amplop

Bisa jadi sebenarnya para pedagang yang jujur dan berjualan dengan jenis barang yang semampu mereka jual, sebenarnya adalah “jelmaan malaikat” yang mengajak hati kecil kita agar terketuk untuk meringankan langkah mereka mengais rezeki. Yang berjualan dengan tidak memberatkan transaksi jual beli, mencari untuk sekadarnya, dan berharap berkah dari kegiatan yang mereka jalankan.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization