Topic
Home / Arsip Kata Kunci: semesta

Arsip Kata Kunci: semesta

Rahmat Bagi Semesta NKRI dan Sentimen Irasional Agama di Dunia

Banyak sudah peran para kyai, para sayyid dan para santri yang berjasa dalam pembinaan patriotisme bangsa, melawan penjajahan dan berhasil membangkitkan semangat nasionalisme Indonesia. Kalau bukan karena ajaran dan nilai-nilai yang mereka miliki, maka Indonesia Merdeka hari ini boleh jadi tidak akan pernah ada. Seperti kata Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo, dengan bangganya mengatakan bahwa Umat Islam adalah benteng terakhir NKRI. Merdeka!

Baca selengkapnya »

Proses Penciptaan Alam Semesta Dalam Enam Masa

Proses penciptaan alam semesta terjadi dalam enam masa. Dari sejumlah ayat Al-Quran yang berkaitan dengan enam masa, Surat An-Nazi’at ayat 27-33 tersebut dapat menjelaskan tahapan enam masa secara kronologis. Urutan masa tersebut sesuai dengan urutan ayatnya, sehingga dapat diuraikan sebagai berikut: Masa I penciptaan langit pertama kali, Masa II pengembangan dan penyempurnaan, Masa III pembentukan tata surya termasuk bumi, Masa IV evolusi bumi, Masa V pengiriman air ke bumi melalui komet, dan Masa VI proses geologis serta lahirnya hewan dan manusia.

Baca selengkapnya »

Orang yang Berakal

Jadi, Alam semesta yang terbentang adalah guru. Seluas-luasnya dibuka Allah untuk kita pelajari. Seindah-indahnya ditampilkan Allah bukan hanya untuk dinikmati, tapi diambil filosofi –filosofinya. Makanya derajat orang berilmu lebih tinggi dari yang tidak. Dengan berilmu, kita bisa menjadi orang yang berakal, dengan berakal kita bisa mengingat Allah sambil memikirkan tentang penciptaan langit dan bumi. “(yaitu) orang-orang yang mengingat Allah sambil berdiri, duduk atau dalam keadaan berbaring, dan mereka memikirkan tentang penciptaan langit dan bumi.”

Baca selengkapnya »

Pemaknaan Kembali Rahmatan Lil Alamin

Agar keresahanku dan teman-teman dakwah kampus dapat terdengar oleh banyak aktivis keulamaan Islam. Apalagi setelah diriku menghadiri seminar Ulil Abshor Abdalla (Co-Founder JIL), di kampusku UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (Seminar 4 Juni 2014, di Aula Fisip lt. 1). Kulihat Ulil sedang gencar-gencarnya mengadakan estafet seminar (lintas fakultas) di kampusku. Karena pergerakannya di kampus lain sulit dilakukan.

Baca selengkapnya »

(Video) Untuk Pertama Kalinya, Para Astronom Membuat Alam Semesta Virtual yang Realistik

Para astronom di Harvard-Smithsonian Center for Astrophysics (CfA) telah membuat simulasi alam semesta virtual realistik menggunakan simulasi komputer yang dinamakan “Illustris”. Illustris dapat mensimulasikan 13 miliar tahun evolusi kosmik dalam sebuah kubus berukuran 350 juta tahun cahaya dengan resolusi yang belum pernah ada sebelumnya.

Baca selengkapnya »

Adzan Hujan

“Allah, dialah yang mengirimkan angin, lalu angin itu menggerakkan awan dan Allah membentangkannya di langit menurut yang di kehendakinya, dan menjadikannya bergumpal-gumpal: lalu kamu lihat hujan keluar dari celah-celahnya, maka apabila hujan itu turun mengenai hamba-hambanya yang di kehendakinya, tiba-tiba mereka menjadi gembira.” (Ar-Rum (40): 48)

Baca selengkapnya »

Mengenal Allah: Alam, Sains, dan Teknologi

Dari ayat di atas secara eksplisit dapat kita pahami bahwa Allah Swt. menciptakan alam semesta beserta isinya dan juga manusia sebenarnya untuk menunjukkan keagungan dan kebesaran-Nya. Allah ingin manusia mengenalnya. Akan tetapi, banyak manusia yang masih ingkar dan tak pernah tunduk akan kekuasaan-Nya itu. Ini semua dikarenakan karena mereka belum mengenal Allah Swt dengan iman, hati dan pikiran.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization