Topic
Home / Arsip Kata Kunci: Al-Quds (halaman 22)

Arsip Kata Kunci: Al-Quds

Menanti Kedatangan Umar dan Shalahuddin

Bulan Rajab dikenal sebagian besar kaum muslimin di dunia sebagai bulan terjadinya isra’ dan mi’raj Nabi Muhammadshallallahu ‘alaihi wasallam. Sebuah perjalanan hamba Allah di malam hari, sebagai pelipur lara ditinggalnya oleh sang kekasih, Khadijah dan sang pelindung, Abu Thalib. Perjalanan yang mempunyai misi penyerahan tongkat estafeta dakwah, dari para rasul …

Baca selengkapnya »

Menembus Takdir Kemenangan

Dalam sirah Nabi Muhammad –shallalLâhu ‘alaihi wa sallam– ada sebuah periode yang dikenal dengan sebutan “âm al-huzn” (tahun kesedihan). Di tahun tersebut dua penopang dakwah utama beliau meninggal dunia. Khadijah, istri yang setia dan telah memberikan segalanya untuk mendukung dakwahnya dengan penuh totalitas. Paman beliau –yang meskipun tidak beriman pada …

Baca selengkapnya »

Meshaal Tegaskan Hamas Siap Berkompetisi dalam Pileg dan Pilpres

Menurut Meshaal permasalahan yang dihadapi oleh Palestina saat ini tidak ada apa-apanya apabila dibandingkan dengan permasalahan di internal faksi-faksi Palestina seperti beda pendapat antara Hamas dengan Fatah. Ia kemudian mengingatkan pentingnya persatuan untuk menggapai Palestina yang kuat. "Palestina yang merdeka dan berdaulat hanya bisa dicapai dengan kesungguhan," jelas Meshaal.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization