Topic
Home / Hasil pencarian untuk: nasehat perkawinan (halaman 4)

Hasil pencarian untuk: nasehat perkawinan

Ketika Allah Menegur Seketika

Sufyan Ats-Tsauri berkata, “Aku pernah terhalang (tidak bangun) untuk mengerjakan shalat malam selama lima bulan disebabkan satu dosa yang aku lakukan.” Ditanyakan kepada beliau, “Dosa apakah itu?” Beliau menjawab, “Aku melihat seorang laki-laki yang menangis, lalu aku katakan di dalam hati bahwa itu pura-pura saja.”

Baca selengkapnya »

Majelis Ta’lim Telkomsel Salurkan Bantuan Kemanusiaan untuk Rohingya

UNICEF melaporkan bahwa 150 anak meninggal setiap hari di negara ini, sebelum mereka mencapai usia lima tahun. Hampir 30% anak balita menderita gizi buruk, sedang, atau parah. Adapun lebih dari separuh anak hidup di bawah garis kemiskinan. Penduduk sipil kini menghadapi tantangan kemiskinan, masalah kewarganegaraan, dan perdagangan manusia. Mereka juga memiliki akses terbatas terhadap layanan kesehatan dan pendidikan. Sebagai wujud kepedulian, Majelis Ta’lim Telkomsel (MTT) melalui PKPU Human Initiative

Baca selengkapnya »

Khutbah Idul Fitri 1438 H: Kekuatan Fitrah Bagi Penyelamatan Pribadi, Umat, Bangsa, dan Kemanusiaan

Fitrah Islam yang telah kita gapai dengan perjuangan taqarub kepada Allah sebulan penuh ini harus terus kita jaga, bahkan kita tumbuh kembangkan dari hari ke hari, bulan ke bulan dan tahun ke tahun. Sehingga hidup kita secara pribadi, berkeluarga, bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara bahkan dalam tatanan kemanusiaan umumnya akan menjadi semakin baik dan barakah dunia dan akhirat.

Baca selengkapnya »

Jadilah Guru yang Berkarakter

Di sinilah urgensi melahirkan guru-guru berkualitas, guru yang mampu membangkitkan semangat besar dalam diri anak untuk menjadi aktor perubahan peradaban dunia dan guru yang mampu menjadi uswah bagi para muridnya. Karena sekali lagi bahwa tujuan pendidikan bukan hanya sekedar cerdas intelektualnya tapi jauh lebih penting dari itu, yakni perubahan perilaku yang baik. Berikut ini 11 karakteristik yang seharusnya dimiliki oleh guru:

Baca selengkapnya »

Tetap Menolak!

Berbagai teori yang diungkapkan untuk melegalkan perilaku homoseksual sebenarnya hanyalah upaya mencari pembenaran atas perilaku buruk yang mereka lakukan. Mereka yang tak dapat menghindari buruknya perilaku itu maupun sudah menaruh hati kepada para pelaku homoseks tidak tega bila dikatakan homoseksual adalah perilaku yang menyimpang. Dibuatlah berbagai pembenaran, salah satunya melalui jalur para ilmuan.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization