Topic
Home / Keluarga / Kesehatan (halaman 2)

Kesehatan

Mari Sadari dan Luruskan Persepsi, Skizofrenia Itu Penyakit Medis, Bukan Mistis

Skizofrenia berasal dari bahasa Yunani yaitu skhizein (belah) dan phrén (an jiwa). Eugene Bleuler memperkenalkan istilah ini pada tahun 1911, maksudnya adalah terpecahnya atau ketidakselarasan antar komponen pembentuk jiwa seseorang, diantaranya proses berfikir, emosi dan perilaku orang tersebut. Skizofrenia umumnya bersifat kronis (menahun) dan tergolong gangguan jiwa berat, karena penderitanya mengalami psikosis yaitu kesulitan untuk menilai realita, membedakan antara kenyataan dengan waham atau delusi yaitu sebuah keyakinan atau pemikiran yang salah, misal seseorang itu merasa dicurigai, diikuti orang yang tidak terlihat dan hal-hal yang sulit dikoreksi oleh orang normal.

Baca selengkapnya »

Rokok Sang Pembunuh

Banyak orang tahu bahwa rokok mengancam kesehatan namun tidak bisa melepaskan diri dari jeratan rokok. Sudah jelas merokok mengancam kesehatan tapi tetap saja merokok. Padahal rokok telah menyebabkan kematian dalam jumlah besar. 12,7 % kematian di Indonesia terjadi akibat penyakit yang berhubungan dengan rokok.

Baca selengkapnya »

Nikmat Sehat yang Terlalaikan

Ketika sakit mendera,tubuh lunglai tak berdaya,badan terkulai di atas ranjang,segala aktifitas tidak bisa dikerjakan,sekadar untuk minum pun harus minta bantuan,barulah di insafi ternyata sehat itu mahal,sehat itu berharga,sehat itu nikmat dari Allah yang agung yang luar biasa.Bertahun tahun tidak pernah sakit gigi,tapi semua itu dianggapnya sesuatu yang biasa .Baru ketika suatu hari giginya sakit,dua jam saja,ah ternyata bertahun tahun tidak sakit gigi adalah suatu nikmat.

Baca selengkapnya »

Anak Kita, dalam Bingkai Pertumbuhan dan Perkembangan

Hanya orang tua dan calon orang tua yang baik sajalah yang akan terketuk mempersiapkan diri agar tumbuh kembang anaknya dapat optimal. Terutama dengan lebih memperhatikan faktor gizi, kesehatan, dan keturunan yang sangat berpengaruh terhadap tumbuh kembang anak. Lalu, apa lagi yang ditunggu? Sekaranglah waktunya untuk lebih peduli menjaga diri agar gen baik saja yang terwariskan pada anak kita, juga menjaga gizi dan kesehatan agar anak kita tumbuh dan berkembang hebat.

Baca selengkapnya »

Mengapa Allah SWT Memberiku Sakit?

"Setiap muslim yang terkena musibah penyakit atau yang lainnya, pasti akan hapuskan kesalahannya, sebagaimana pohon menggugurkan daun-daunnya.” Maka dari itu, bergembiralah dan senantiasa berbaik sangka kepada Allah. Karena bisa jadi melalui penyakit tersebut kita bersih dari dosa bahkan tidak mempunyai dosa seperti layaknya seorang anak yang baru terlahir.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization