Topic
Home / Arsip Kata Kunci: pertama (halaman 2)

Arsip Kata Kunci: pertama

Hari Pertama Tahun 2013, Kehadiran PNS Jabar Capai 100 Persen

Gubernur Jawa Barat, Ahmad Heryawan, mengaku puas dengan kinerja PNS di lingkungan Pemprov Jawa Barat. Dituturkannya, di hari pertama kerja 2013 tingkat kehadiran PNS mencapai 100 persen. "Saya ingin hari pertama tahun baru ini dimaknai dengan spirit baru, semangat baru dari segi pelayanan publik, pemberian rekomendasi pada masyarakat harus baik," papar Heryawan, Rabu (2/1).

Baca selengkapnya »

Bunda, Sekolah Pertamaku

Nabi SAW bersabda, “Setiap anak dilahirkan dalam keadaan fitrah (suci). Ibu bapaknyalah yang menjadikannya Yahudi, Nasrani, atau Majusi.” (HR Al-Bukhari dan Muslim dari Abu Hurairah). Secara jelas Rasulullah dalam hadits mengisyaratkan, bahwa dalam kefitrahan anak sejak lahir peran orang tualah yang berfungsi menjadikan anak tersebut baik atau sebaliknya.

Baca selengkapnya »

Wali Kota Berjilbab Pertama di Eropa

Amra Babic, 43, berhasil mencatatkan namanya dalam sejarah setelah memenangi pemilihan wali (pilwali) Kota Visoko, Bosnia & Herzegovina. Itu terkait dengan statusnya sebagai muslimah yang berhijab (jilbab). Babic pun tak hanya tercatat sebagai wali kota perempuan pertama yang berjilbab di negerinya, tetapi juga di seantero Eropa.

Baca selengkapnya »

Jilbabku Kehormatanku (Bagian ke-3)

Jilbabku. Kira-kira mereka komentar apa ya soal jilbab baruku? Teman-teman perempuanku kan belum berjilbab. Paling cuma Zumi dan Vita. Tidak tahu kenapa sekolah menengah atas milik yayasan Islam, besar pula tidak mewajibkan murid-muridnya muslimah mengenakan jilbab. Padahal jilbab itu wajib. Entahlah.

Baca selengkapnya »

Al-Aqsha Terancam Runtuh

dakwatuna.com – Amman, Wakil ketua komisi pembangunan Masjid Al-Aqsha dan Kubbah Shakhra, Raivi Najem menyebutkan, tindakan Zionis terhadap Masjid Al-Aqsha ibarat balon yang siap diletuskan kapan saja bagi warga Al-Quds, kaum muslimin dan Arab. Termasuk di dalamnya taktik yang selalu berubah untuk sampai pada strategi yang baku yaitu menjadikan Al-Quds …

Baca selengkapnya »

Yahudisasi Al-Quds Oleh Israel Kian Gencar

dakwatuna.com – Alquds, Zionis Israel mempercepat langkah pelaksanaan proyek yahudisasi di al Quds, untuk melakukan pemalsuan wajah sejarah, memalsukan agama Islam dan Arab. Aksi ini fokus pada Kota Lama dan sekitarnya dan yang berdekatan dengan Masjidil  Aqsha, serta perkampungan al Quds yang ada di dalam tembok. Sebuah laporan yang dirilis …

Baca selengkapnya »
Figure
Organization