Topic
Home / Arsip Kata Kunci: miliar

Arsip Kata Kunci: miliar

Di Ramadhan 1437 H, KNRP Salurkan Rp 12 Miliar untuk Rakyat Palestina

Komite Nasional untuk Rakyat Palestina (KNRP) kembali salurkan dana kemanusiaan sebesar Rp 12 Miliar untuk rakyat Palestina pada penghujung Ramadhan 1437 hijriah. Ketua Harian KNRP Caca Cahayaningrat mengatakan bahwa dalam penyalurannya KNRP bekerja sama dengan Lembaga Kemanusiaan Hayat Yolu (Thariqul Hayat) dan Sebil yang berpusat di Istanbul Turki serta HCRD yang berkantor di Lebanon.

Baca selengkapnya »

Simulasi Jumlah 7 Miliar Penduduk Bumi dalam Satu Halaman Situs Web

Saat ini jumlah penduduk bumi telah mencapai 7 miliar jiwa. Bagaimana jika jumlah tersebut digambarkan dalam 1 halaman situs web? Kira-kira sebesar apa situsnya? Adalah 7billionworld.com mencoba mensimulasikan hal tersebut. Di situs ini kita bisa melihat setiap individu yang ada di bumi satu per satu, dalam bentuk icon manusia. Jumlah icon tersebut mencapai 7 miliar sesuai dengan jumlah penduduk bumi.

Baca selengkapnya »

Lelang Sukuk Negara Serap Dana Rp645 Miliar

Pemerintah menyerap dana Rp645 miliar dari lelang lima seri sukuk atau surat berharga syariah negara pada Selasa, sedangkan penawaran yang masuk mencapai Rp1,86 triliun. Keterangan tertulis Direktorat Jenderal Pengelolaan Utang Kementerian Keuangan di Jakarta, Selasa, menyebutkan jumlah dimenangkan Rp645 miliar hanya berasal dari satu seri yaitu PBS004. Sementara untuk seri SPNS03102013, PBS001 PBS003 dan PBS005 tidak ada yang dimenangkan.

Baca selengkapnya »

Pemerintah Dubai Berencana Terbitkan Obligasi Berbasis Syariah US$1 Miliar

Pemerintah Dubai berencana menerbitkan obligasi berbasis syariah senilai US$1 miliar dan menggandeng lima bank sebagai penjamin pelaksana emisi obligasi. Menurut seorang sumber, kelima bank yang terpilih sebagai underwriter sukuk tersebut adalah HSBC Holdings Plc, Standard Chartered Plc, Emirates NBD PJSC, Dubai Islamic Bank PJSC, dan National Bank of Abu Dhabi PJSC.

Baca selengkapnya »

5000 Massa PKS Surabaya Galang Dana Rp 1,3 Miliar untuk Palestina

PKS Surabaya serukan kemerdekaan untuk rakyat Palestina. Aksi solidaritas yang bertemakan “Surabaya Love Palestine”, bertempat di Jalan Depan Gedung Negara Grahadi, Jalan Gubernur Suryo Surabaya, (25/11 siang,) diikuti sedikitnya 5000 kader dan masyarakat Surabaya. Aksi yang juga diikuti penggalangan dana juga menuntut agar pemerintah Indonesia dapat mengambil peran aktif untuk membantu Palestina hingga menjadi negara merdeka yang berdaulat.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization