Topic
Home / Arsip Kata Kunci: ibadah (halaman 14)

Arsip Kata Kunci: ibadah

Never Ending Sedekah

Aku sangat senang berdagang, apalagi kata Rasulullah 9 dari 10 pintu rezeki yang dijanjikan datang melalui berdagang. Wii.. siapa atuh yang nggak seneng?? Tapi berdagang/berusaha juga butuh mental pedagang/pengusaha supaya survive, adanya keberanian atau hampir nyerempet ke arah nekat, sangat dibutuhkan.

Baca selengkapnya »

Keutamaan Ibadah 10 Hari Pertama Dzulhijjah

Bulan Dzulhijjah adalah bulan yang mulia, salah satu dari bulan haram (suci) di mana amal ibadah di bulan ini pahalanya dilipatgandakan. Dan bulan ini juga merupakan bulan pelaksanaan ibadah haji. Jutaan umat Islam berkumpul di tanah suci untuk menunaikan panggilan Allah melaksanakan rukun Islam yang kelima. Kemuliaan bulan Dzulhijjah, khususnya pada sepuluh hari pertama telah diabadikan dalam Al-Qur’an.

Baca selengkapnya »

Tunda Duniamu, Segerakan Akhiratmu

“Yah, aku boleh nanya nda?” tanya seorang anak pada ayahnya. Saat itu mereka baru saja shalat Ashar di mushalla salah satu tempat wisata. Sang Ayah tersenyum. Ada yang tak biasa dengan putrinya.” Kamu itu lho! Beli jajan nda pakai ijin Ayah dulu, giliran nanya pakai minta ijin segala. Mau tanya apa?” “Tapi Ayah janji, nda boleh marah ya?” sang bocah berusaha mensejajarkan langkahnya.

Baca selengkapnya »

Polemik Rumah Ibadah GKI Yasmin adalah Soal Manipulasi Data untuk Mendapatkan Izin

Tokoh Muhammadiyah KH Muhyidin Djunaedi menegaskan, “Seharusnya kalau mau bangun rumah ibadah jangan dengan cara memanipulasi. Kita itu bukan anti terhadap pendirian rumah ibadah. Kita itu mendukung gerakan penegakan hukum, bukan mendukung pemkot tanpa ada landasan. Kawan-kawan GP Anshor Cs, tolonglah janganlah terus memancing pihak-pihak yang lain. Umat Islam sudah sangat toleran. Kalau memang GKI mau bangun sepuluh gereja, silakan saja, tapi dengan syarat harus mengikuti aturan main.”

Baca selengkapnya »

Asyiknya Liburan

dakwatuna.com – Mendengar kata libur atau liburan, boleh dibilang semua orang pasti bergembira. Mulai dari anak TK, sampai mahasiswa, para pekerja profesional ataupun pejabat sekalipun. Gembira mendengar besok libur, atau sebentar lagi musim liburan panjang adalah bagian dari fitrah manusia. “(Tetaplah atas) fitrah Allah yang telah menciptakan manusia menurut fitrah …

Baca selengkapnya »

Kisah Kesabaran

“Mesti sabar, kalau nasib bagus bisa dapat tambahan pemasukan dari orang-orang yang tidak kita kenal. Ya, ada aja yang ngasih.” Ucap dia. Dia masih punya optimisme. “Saya dengar pak SBY mau menaikkan gaji kita.” harapnya. “Tahu dari mana?” tanya saya. “Ya, waktu ada kasus penganiayaan TKW beberapa bulan lalu, pak presiden berjanji akan memperjuangkan gaji kami.”

Baca selengkapnya »

MUI: Indonesia Surga Kebebasan Beribadah

Menurut Sekjen MUI HM Ichwan Sam, MUI sangat menyayangkan adanya pihak-pihak yang memprovokasi insiden di Ciketing, Bekasi, sehingga menciderai kehidupan kerukunan umat beragama. "Kita mengedepankan kerukunan umat beragama, karena itu isu ketidakbebasan beribadah adalah sesuatu yang naif," katanya di Kantor MUI, Jakarta, Kamis (23/9).

Baca selengkapnya »

Peraturan Bersama Soal Rumah Ibadah Diusulkan Jadi UU

Menteri Agama Suryadharma Ali mengatakan peraturan bersama dua menteri yang mengatur mengenai rumah ibadah akan lebih baik jika ditingkatkan menjadi undang-undang. "Peraturan bersama dua menteri itu tidak ada masalah sehingga tidak perlu direvisi, apalagi dicabut," kata Suryadharma Ali pada rapat kerja dengan Komisi VIII DPR, di Gedung DPR, Jakarta, Selasa (21/9).

Baca selengkapnya »
Figure
Organization