Topic
Home / Arsip Kata Kunci: bahagia (halaman 6)

Arsip Kata Kunci: bahagia

Pemahaman Baik, Samudera Kebahagiaan

Sejatinya jika hati telah memahami hakikat keberadaan sesuatu di dunia dan paham sekali kalau semuanya akan binasa maka kesungguhan untuk selalu berbuat baik dari hari ke hari akan muncul. Tidak ada kesedihan yang terlalu berlebihan jika kita kehilangan sesuatu yang teramat disayang, sebab kita paham semuanya hanyalah milik Allah.

Baca selengkapnya »

Bahagia Karena Banyak Digunjing

Jangan sedih jika Anda sedang menghadapi sebuah gunjingan. Justru berbahagialah karena ada orang-orang yang suka mengambil deretan dosa-dosa Anda, dan menggantinya dengan pahala-pahala mereka. Bahkan kalau Anda mampu, sediakanlah bagi mereka kado ucapan terima kasih karena telah bersedia mengambil dosa-dosa Anda.

Baca selengkapnya »

Mengabdi Sebagai Proses Membahagiakan

Mengabdi ialah suatu proses untuk membahagiakan, maka kita harus memberikan segala kemampuan yang kita miliki yang dianugerahkan Tuhan kepada kita agar kita bisa menjadi tangan-tangan Tuhan yang membantu membahagiakan dan menyejahterakan sesama, dan dengannya kita dapat meningkatkan derajat orang-orang di sekeliling kita begitupun dengan derajat kita di mata Tuhan.

Baca selengkapnya »

Bahagiakan Diri Dengan Ikhlas dan Memaafkan

Perkawinan kami telah memasuki usia 13 tahun. Semua berjalan seperti biasa, aku merasa bahagia dengan suami yang penuh kasih sayang, demokratis dan penuh perhatian, serta sayang kepada ke empat anak kami yang kian tumbuh besar dan sehat. Demikian pula aku merasakan sikap suamiku yang selalu hangat, komunikasi kami sangat baik, terbuka dan saling menghargai.

Baca selengkapnya »

Man Adlaja Balaghal Manzila

Man Adlaja Balagal Manzila; Barangsiapa Berangkat Lebih Pagi, Maka Lebih Cepat Sampai Tujuan adalah sebuah buku yang berisi kumpulan motivasi-motivasi terdahsyat. Terhimpun dari hadits-hadits Nabi Shallallaahu ‘Alaihi wa Sallam yang menjadi prinsip-prinsip hidup; positif dan solutif. Sehingga para pembaca akan mendapatkan cakrawala baru, inspirasi baru, semangat baru, dan langkah-langkah baru menuju kesuksesan dan kemenangan di dunia, serta keselamatan dan kebahagiaan di akhirat.

Baca selengkapnya »

“Sabar Narima”: Manifestasi Kebahagiaan Hidup Bangsa Indonesia

Sontak, itulah yang mungkin dirasakan saat kita melihat hasil dari perhitungan the New Economics Foundation. Sebuah survey mengenai tingkat kebahagiaan hidup rakyat dalam sebuah negara yang kemudian dibuat sebuah pemeringkatan. Survey ini bukan hanya berdasarkan pada GDP (Gross Domestic Products) atau yang dikenal dengan Produksi Total Dalam Negeri dan HDI (Human Development Index) yang berdasarkan pada kekayaan material atau kekayaan, namun tingkat kesehatan dan kebahagiaan rakyat dalam sebuah negara juga diperhatikan.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization