Topic
Home / Arsip Kata Kunci: adil (halaman 8)

Arsip Kata Kunci: adil

Menjaga Kepercayaan

dakwatuna.com  – “Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu mengkhianati Allah dan Rasul (Muhammad) dan (juga) janganlah kamu mengkhianati amanat-amanat yang dipercayakan kepadamu, sedang kamu Mengetahui.” (Al-Anfal: 27) Ayat ini menyebutkan secara prioritas tingkatan amanah yang harus ditunaikan oleh setiap orang yang beriman; amanah Allah, amanah Rasul-Nya dan amanah antar sesama …

Baca selengkapnya »

Sumpah dan Penegakan Hukum

dakwatuna.com – Hari-hari ini kita dibuat bingung. Bingung karena orang-orang yang berperkara di pengadilan atau sebagai penegak hukum ramai-ramai bersumpah dengan nama Allah, pakai baca ayat-ayat suci Al-Qur’an segala. Kita tidak tahu apakah keseharian mereka memang dekat dengan Allah swt, dekat dengan Al-Qur’an dan menjalankan ajaran Islam? Kalau dalam keseharian …

Baca selengkapnya »

Poligami Memperpanjang Usia Pria 12%

dakwatuna.com – Jakarta, Ekspansi klub poligami asal Malaysia di Bandung cukup menghebohkan. Sebuah studi terkini di Inggris mengatakan bahwa poligami bisa memperpanjang umur hingga 12 persen. Tapi studi lain menyebutkan bahwa istri yang dipoligami cenderung lebih stres. Setelah melakukan analisis terhadap praktek poligami di hampir 140 negara, Virpi Lummaa, seorang …

Baca selengkapnya »

Tiga Pondasi Umat

dakwatuna.com – “Sesungguhnya Allah menyuruh berlaku adil dan berbuat ihsan, serta memberi kepada kaum kerabat, dan Allah melarang perbuatan keji, kemungkaran dan permusuhan. Dia memberi pengajaran kepadamu agar kamu dapat mengambil pelajaran” (An-Nahl: 90). Ayat ini merupakan diantara sekian ayat yang terbilang paling akrab di telinga kaum muslimin karena biasa …

Baca selengkapnya »

Khutbah Jum’at: Berkarya Untuk Bangsa

dakwatuna.com – Assalamu’alaikum Wr. Wb. Alhamdulillahi ladzi kholaqos samawati wal ardho waja’ala dhulumati wannuri watabaraka ladzi kholaqol mauta wal hayata liyabluwakum ayyukum ahsanu ‘amala wahuwal ‘azizul ghofur waasyhadu alla ilaha illallah wahdahu la syarikalau lahul mulku walahul hamdu wakulla syaiin ‘indahu biaajalin muqoddar waasyhadu anna muhammadan ‘abduhu warasuluhu ablagho man …

Baca selengkapnya »

Muhammad Sebagai Seorang Suami

dakwatuna.com – Di antara tanda kasih sayang Allah swt terhadap manusia adalah diutusnya Rasul ditengah-tengah mereka. Inilah nikmat paling besar yang Allah swt karuniakan kepada manusia. Agar para Rasul menjadi penerang bagi orang-orang yang salah jalan. Menjadi penunjuk bagi orang-orang yang tersesat. Hal paling utama dan berharga yang dipersembahkan para …

Baca selengkapnya »
Figure
Organization