Topic
Home /

Organization Archives: PKB

Kusmanto, Mutiara dari Timur Indonesia yang Memaknai Amanah dan Jabatan sebagai Jalan untuk Pengabdian

Saat ia mendapat amanah untuk menduduki posisi sebagai Ketua Dewan Pengurus Daerah (DPD) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kabupaten Merauke Periode 2003-2009. Sebenarnya ia ingin menolak amanah ini, karena saat itu ia sedang berkonsentrasi untuk meniti karier di bidang kenotariatan. Namun, karena ia takut tergolong orang yang sombong dengan menolak amanah, maka amanah itu pun diterimanya. Berbagai program pun dirancang untuk mendekatkan PKS pada masyarakat Merauke, salah satu program unggulannya ialah aksi pelayanan kesehatan gratis bagi masyarakat.

Baca selengkapnya »

Fahira: Harusnya DPD Dikuatkan, Bukan Dibubarkan

“Persoalannya itu, kewenangan DPD yang tak kunjung dikuatkan. DPD diminta maksimal tetapi kewenangannya terbatas. Banyak pihak yang tidak rela kalau DPD setara dengan DPR, karena akan mengancam banyak kepentingan. Buktinya, inisiatif DPD mengamandemen UUD 1945 untuk penguatan DPD, penguatan sistem presidensial, dan penguatan sistem otonomi daerah selalu tidak didukung DPR,” jelas Fahira.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization