Topic
Home / Pemuda / Pengetahuan (halaman 8)

Pengetahuan

[Video] Ilusi Optis dan Persepsi

Apa yang kita lihat dengan apa yang kita persepsikan bisa berbeda dengan kenyataannya. Hal ini biasa disebut dengan istilah ilusi optis. Sebenarnya mata menangkap apa adanya, namun otak kita mempersepsikan berbeda dengan kenyataan. Bagaimana hal itu bisa terjadi? Video singkat di bawah ini mungkin bisa menjelaskannya.

Baca selengkapnya »

Visualisasi Jatuhnya Meteorit ke Bumi Sejak Tahun 861

Bumi adalah salah satu planet di tata surya yang tidak pernah lepas dari "serangan" meteor. Meteor yang "berhasil" jatuh ke bumi disebut sebagai meteorit. Setidaknya, ada 3% dari seluruh meteorit tercatat telah jatuh menghantam bumi terlihat. Dua peristiwa terakhir, yaitu meledaknya meteor di Rusia dan Argentina merupakan contoh adanya "serangan" meteor tersebut yang berhasil direkam.

Baca selengkapnya »

Gerhana, Mitos, dan Kekuasaan Tuhan

Peristiwa gerhana selalu menjadi sebuah fenomena menarik bagi umat manusia, meskipun secara statistik gerhana bukanlah peristiwa alam yang langka, karena dalam satu tahun kalender miladiyah gerhana (bulan dan matahari) secara kumulatif dapat terjadi hingga tujuh kali, dengan berbagai variasi jenis gerhana, salah satunya adalah gerhana cincin yang terjadi pada 9-10 Mei.

Baca selengkapnya »

Ilmu Bumi dalam Kehidupan: Olivine vs Intan

Banyak pelajaran-pelajaran sains yang mampu kita kaitkan dengan kehidupan kita sebagai manusia manusia. Salah satunya adalah pelajaran ilmu bumi atau geologi. Dalam geologi, dikenal istilah mineral. Mineral adalah salah satu unsur penyusun dari batuan yang menjadi pokok pelajaran seorang ahli geologi. Sekilas, mungkin tidak ada hubungannya antara mineral dengan karakter manusia. Tapi jika ditelisik lebih lanjut, fenomena-fenomena sains, termasuk mineral ini, dapat dianalogikan dengan fenomena kita yang seorang makhluk hidup.

Baca selengkapnya »

Observable Universe

Sore itu, ada tiga orang musafir dari Australia yang sedang jaulah tabligh ke Taiwan. Sudah tiga hari para ustadz tersebut berada di Kota Taichung, dan kali ini para ustadz hendak menyampaikan taujih ke mushalla kecil di dekat warung Indonesia, di mana para jamaahnya tentu saja orang Indonesia yang bekerja dan studi di sana. Maka hadirlah saya di tengah kerumunan sore itu ba'da Maghrib, diminta untuk menerjemahkan satu persatu kalimat yang disampaikan oleh sang ustadz bagi para jamaah.

Baca selengkapnya »

Peran Teknik Industri dalam Islam

Istilah teknik sering dihubungkan dengan teknologi atau sejenisnya. Ilmu teknik atau dalam bahasa inggris disebut engineering sebenarnya merupakan ilmu untuk merekayasa. Objek yang akan direkayasa sangat banyak. Keberagaman objek inilah yang menyebabkan keberagaman jenis program studi keteknikan di dunia kuliah. Salah satu program studi keteknikan adalah teknik industri.

Baca selengkapnya »

Laba-Laba Sebesar Wajah Manusia Ditemukan di Sri Lanka

Di antara kita mungkin pernah melihat film seputar hewan yang berukuran besar. Kali ini hewan tersebut benar-benar ada. Sebuah laba-laba berukuran sebesar wajah manusia ditemukan di Sri Lanka. Para ilmuwan mengakatan bahwa mereka telah menemukan jenis baru dari tarantula raksasa dengan panjang kaki hingga 8 inci atau setara 20,3 cm, tentu saja ini seukuran wajah manusia.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization