Topic
Home / Berita / Internasional / Asia (halaman 614)

Asia

Perang Di Dunia Maya, Situs-Situs Berita Palestina Diserang Israel

Setiap melakukan agresi militernya ke Jalur Gaza, rezim zionis Israel juga melancarkan perang di dunia maya dengan menyerang situs-situs yang memberitakan serangan Israel dan kondisi warga Palestina akibat serangan itu. Situs berita International Middle East Media Center (IMEMC) yang memberitakan secara intensif agresi brutal Israel Gaza, adalah situs yang kerap menjadi target serangan para eksrimis zionis di dunia maya, termasuk beberapa situs berita Palestina lainnya.

Baca selengkapnya »

Israel akan Kerahkan 75 Ribu Pasukan Darat Invasi Gaza

Israel makin serius untuk melancarkan invasi ke Jalur Gaza, Palestina. Rezim Zionis disebut menyiagakan pasukan cadangannya untuk melakukan serangan darat ke Gaza. Kantor berita Reuters melaporkan, Jumat (16/11) malam waktu setempat, Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu menggelar rapat darurat dengan sejumlah menteri senior di Tel Aviv. Rapat selama empat jam itu membahas perkembangan situasi di Gaza.

Baca selengkapnya »

Pakistan: Zionis Israel Melanggar Hukum Internasional

Agresi Israel terhadap warga Palestina di Jalur Gaza menuai kecaman beberapa negara di dunia termasuk Pakistan. Pakistan menilai tindakan zionis itu benar-benar telah melanggar hukum internasional. ''Pakistan mengecam keras serangan udara Israel di Gaza karena telah menewaskan warga sipil tak berdosa," kata Kementerian Luar Negeri Pakistan seperti dikutip dari Press TV, Sabtu (17/11).

Baca selengkapnya »

Hamas Tangkap Dua Pilot Israel

Konflik Bersenjata di Jalur Gaza terus memanas. Faksi militer Palestina, Hamas, terus melakukan perlawanan terhadap agresi Israel. Laman PressTV melaporkan, gerakan perlawanan Palestina berhasil menangkap dua pilot Israel, Sabtu (17/11). Meski demikian, identitas pilot dan kronologi penangkapan tersebut masih belum diketahui.

Baca selengkapnya »

Dubes Israel untuk Australia Minta Serangan Roket Palestina Dihentikan

Pemerintah Australia mendesak kepada pihak Israel dan Palestina yang sedang berkonflik untuk menarik diri sebelum ketegangan yang terjadi semakin parah. Demikian disampaikan oleh Menteri Luar Negeri Australia, Bob Carr. Untuk itu, Carr meminta Hamas segera menghentikan serangan roket ke Israel selatan dan juga menyerukan Israel untuk merespon hal yang serupa.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization