Topic
Home / Pemuda / Puisi dan Syair (halaman 69)

Puisi dan Syair

Ajari Aku

Sunyi dalam mihrabku aku mengaku cinta, selangkah kumenapak, kembali dunia meraja bertahta di singgasana hati, alpa akan pengakuanku cinta dalam pengakuanku, tak menjadi nafas dalam hidupku, Ah, sungguh tak pantas kulakukan padaMu, Sang Pemilik jiwaku, Pemilik semesta, mengobral kata layaknya Engkau adalah sesamaku, tidak, bahkan dengan sesama pun tak layak kata ini ku umbar, tak pantas kulakoni...

Baca selengkapnya »

Ilmu Bukanlah Beban

Sejalan bergulirnya sang waktu di usia remajamu, Hilangkanlah rasa ragu yang ada pada dirimu, Hiasilah hari-harimu dengan senyum penuh ceria, Sambutlah kehidupan nanti dengan sebuah cita. Rapikanlah pakaianmu, Tatalah indah rambutmu, Siapkanlah mentalmu, Bacalah pelajaranmu.

Baca selengkapnya »

Ketika Aku Ingin Menikah

Wahai Rabb semesta alam, Ku ingin menikah atas perintahMu, Sungguh ku sangat khawatir tak mampu menjalankan perintahMu, Tak berpijak nafsu atau kepentinganku, tapi tuk harap ridhaMu. Wahai Maha Penggerak hati, Izinkanlah hati ini tunduk dalam biduk cinta keshalihan, Terpatri ikrar Ilahiyah dan tauhid, Jangan kau biarkan hatiku keras membatu karena nafsu, Terombang ambing atas cinta, harapan fana nan semu.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization