Topic
Home / Berita / Nasional / HMI Menilai Pembekuan PSSI Menyesatkan

HMI Menilai Pembekuan PSSI Menyesatkan

Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI 2015 di Surabaya.  (galamedianews.com)
Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI 2015 di Surabaya. (galamedianews.com)

dakwatuna.com – Jakarta.  Pembekuan PSSI oleh Kemenpora bisa merusak manajemen olahraga dalam sektor  sepakbola dan tidak solutif tetapi menyesatkan.

Komisi kajian dan kebijakan strategis PB HMI MPO dalam rilisnya  mengatakan “Pembekuan PSSI akan menghambang perkembangan sepakbola Indonesia baik dalam negeri maupun luar negeri”. Kata Suparman di Jakarta, Sabtu(18/4)

“Tidak hanya itu, Kemenpora harus tahu bahwa organisasi itu bersifat statis ”. ujar  Suparman yang juga Mahasiswa Manajemen Olahraga Pascasarjana UNJ

Menurut Suparman, “pembekuan PSSI tidak mesti dilakukan, tetapi Kemenpora harus melakukan  reformasi total birokrasi Sumber Daya Manusia PSSI mulai dari pemimpin sampai ke bawah berdasarkan spesialisasi keilmuannya ”. tandasnya

Suparman menambahkan, “Kemenpora jangan mengurus organisasi olahraga seperti mengurus partai politik yang suka main pecat –pecat saja”
“Selain itu, Kemenpora harus melihat sejarah perjalanan dan peranan PSSI untuk Indonesia selama ini” pungkas Suparman. (sbb/dakwatuna)

Redaktur: Saiful Bahri

Beri Nilai:
1 Star2 Stars3 Stars4 Stars5 Stars (No Ratings Yet)
Loading...

Tentang

Lahir dan besar di Jakarta, Ayah dari 5 orang Anak yang hobi Membaca dan Olah Raga. Setelah berpetualang di dunia kerja, panggilan jiwa membawanya menekuni dunia membaca dan menulis.

Lihat Juga

Forjim Sesalkan Cuitan Wartawan Topskor Tentang Ust Abdul Somad

Figure
Organization