Topic
Home / Arsip Kata Kunci: nikah (halaman 9)

Arsip Kata Kunci: nikah

Lima Tips Berinteraksi ‘Aman’ Selama Proses Ta’aruf Hingga Hari Pernikahan

Pernikahan yang berkah tidak hanya ditandai dengan keberkahan saat pelaksanaan hari pernikahan, tetapi juga dari awal proses yang dijalani hingga menuju pernikahan tersebut. Tentunya bukan diawali dengan proses 'pacaran' yang menyimpang dari syariat, namun diawali dengan ta'aruf (pranikah) yang diikhtiarkan untuk dijalani sesyar'i mungkin. Berikut ini saya sampaikan lima tips berinteraksi 'aman' selama proses ta'aruf hingga pernikahan.

Baca selengkapnya »

Jodoh Beda Harokah

Menikah lintas harokah, konon menjadi catatan tersendiri bagi masing-masing jama’ah. Yang satu merasa kecolongan kader, sementara yang lain merasa bertambah jama’ahnya. Benarkah? Bukan berarti pula menikah dengan seseorang dalam satu harokah hidupnya akan dipenuhi bunga-bunga. Ada konsekuensi untuk mendapatkan sesuatu yang diyakini sebagai cinta.

Baca selengkapnya »

Menikah, Antara Bersegera dan Tergesa

Lain halnya dengan tergesa-gesa. Ketergesa-gesaan ditandai perasaan tidak aman dan hati yang diliputi kecemasan yang memburu. Seperti berdiri di depan hewan buas. Ada perasaan ingin cepat-cepat berlari pergi menjauh. Kalau berlari, takut dikejar dan terjatuh. Kalau tetap berdiri di dekatnya, tidak ada kepastian dan ada kekhawatiran akan dimangsa. Inilah gambaran sekilas. Kalau belum jelas, bertanyalah kepada hati nuranimu. Mintalah fatwa kepadanya.

Baca selengkapnya »

Menanti yang (tak) Pasti: Jodoh, Rezeki, dan Mati

Keyakinannya semakin menghujam kuat. Jiwanya kokoh menjulang ke langit. Ibadahnya kini menumbuhsuburkan keyakinan dalam sanubari. Bahwa jodoh, rezeki dan mati telah ditulis dalam titah ilahi. Titah yang tertuang jauh sebelum ia terlahir ke alam kehidupan. Tak mungkin berubah, tak mungkin tersalah. Kini, jiwanya sejuk. Tumbuh keberanian dalam jiwa seorang yang berkeyakinan membaja dengan bekal izzah seorang yang terjaga dari segala durhaka.

Baca selengkapnya »

Tersenyumlah

Seorang akhwat mendekati kami dengan terburu-buru sambil menunjukkan arah jalan untuk mas Fatih. Sekarang, aku tinggal berdua dengan akhwat yang ternyata adalah Iska yang namanya selalu ada di inbox mas Fatih.

Baca selengkapnya »

Tiga Tips Seputar Penolakan Ta’aruf

Ikhtiar pencarian jodoh melalui ta'aruf (pranikah) tak selalu berjalan mulus. Ada rekan yang lancar dengan cukup sekali proses ta'aruf, namun tak sedikit pula yang berjalan tersendat sehingga baru menemukan jodohnya setelah beberapa kali mengalami penolakan ta'aruf. Dalam menolak pengajuan ta'aruf, banyak rekan yang lebih nyaman menggunakan alasan umum semacam "belum menemukan kemantapan", "belum cocok", atau "kurang sreg".

Baca selengkapnya »
Figure
Organization