Topic
Home / Arsip Kata Kunci: militer (halaman 38)

Arsip Kata Kunci: militer

Politik Adu Domba

Politik adu domba telah terkenal di Indonesia sejak zaman penjajahan Belanda. Bangsa penjajah saat itu menamakannya sebagai devide et impera. Ini adalah sebuah strategi yang digunakan oleh pemerintah penjajahan Belanda untuk kepentingan politik, militer dan ekonomi. Politik adu domba digunakan untuk mempertahankan kekuasaan dan pengaruh penjajahan Belanda di Indonesia.

Baca selengkapnya »

Cintanya AS kepada Israel

ilustrasi (inet)

Obama telah menandatangani alokasi dana pertahanan untuk 2013 dimana di dalamnya ada dana bantuan untuk sistem rudal Israel senilai hampir 480 juta dolar AS. Bantuan keuangan dari Amerika tersebut akan dipakai untuk mendukung sistem pertahanan Israel. Menurut kantor berita Associated Press, Amerika mengalokasikan dana 211 juta dolar AS untuk sistem kubah besi atau iron dome (Pertahanan antirudal Israel).

Baca selengkapnya »

Aksi Militer Israel dan Kejahatan Perang

Israel telah menggempur Gaza sejak hari Rabu (14/11/2011) melalui operasi militer Pillar of Defence. Aksi militer ini dilakukan lewat serangan udara dan laut yang hingga Rabu (21/11/2011) telah menewaskan 130 orang, 27 di antaranya anak-anak, dan korban luka-luka mencapai lebih dari 1000 orang. Sementara dari pihak Israel, lima orang tewas dan belasan lainnya luka-luka.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization