Topic
Home / Arsip Kata Kunci: masjid (halaman 24)

Arsip Kata Kunci: masjid

Wahai Pemuda, Ayo ke Masjid

Jika hati seorang pemuda sudah sangat terpaut dengan masjid, maka selalu ada saja alasan untuk pergi ke masjid; baik untuk shalat, ngaji, baca diktat, belajar kelompok, atau sekadar beristirahat, menunggu jeda jam kuliah. Dalam lubuk hatinya, terpatri bahwa masjid adalah tempat paling asyik. Siapa nih yang ngerasa gitu?

Baca selengkapnya »

Ketika Merpati Hinggap di Atap Masjidil Haram

Mobil bus Ar-Raheel yang kami tumpangi memasuki tanah suci Mekah. Setelah menempuh perjalanan sekitar enam jam dari kota Madinah, kini kami mulai memasuki kawasan tanah haram Mekah. Cukup meletihkan perjalanan ini, namun semangat untuk segera melihat Ka’bah, bertawaf mengitarinya dan mencium hajar aswad telah berhasil membunuh rasa kantuk dan letihku.

Baca selengkapnya »

Lelaki Tampan di Sudut Masjid Nabawi

Hah! Kini aku benar-benar tak berani menaikkan wajahku. Aku tak kuasa menjadi Zulaikha yang tertawan ketampanan Yusuf. Aku tak ingin melukai tanganku dengan pisau, eh pulpen dan menjadikannya berdarah-darah. Segera setelah selesai menuliskan nomor HP-ku, aku pun permisi. Kulihat dia tersenyum dengan secarik kertas yang aku berikan itu.

Baca selengkapnya »

Bermula dari Masjid

Pekerjaan pertama yang dilakukan Rasulullah setiba di madinah adalah membangun sebuah masjid, karena masjid menjadi tempat berkumpul orang-orang muslim dan membicarakan segala urusan, mulai dari ketuhanan, kehidupan rumah tangga, sosial serta urusan jihad pun diputuskan di masjid. Semua itu menggambarkan betapa besarnya fungsi masjid bagi tumbuh kembangnya Islam.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization