Topic
Home / Arsip Kata Kunci: hujan (halaman 9)

Arsip Kata Kunci: hujan

Gerak

dengan bergerak, air tidak menjadi kotor dan tidak pernah basi..., dengan bergerak, ombak bisa sangat kuat mengikis batu pantai..., dengan bergerak, bagian bumi yang sebelahnya bisa bertemu kembali dengan mentari..., dengan bergerak, awan bisa meneteskan hujan, dengan bergerak, Colombus menemukan benua Amerika...

Baca selengkapnya »

Cermin Kecilku

Kala itu Jum’at siang, dalam hujan. Hari pertama aku keluar rumah dengan kain kerudung, saat akan berangkat les matematika. Hmmm … memang belum layak untuk dikatakan berhijab, masih dengan celana jeans ketat coklat abu-abu dan kaos putih ketat dipadupadankan dengan kerudung segi empat putih dan bros kura-kura.

Baca selengkapnya »

Ribuan PNS Tasikmalaya Gelar Shalat Minta Hujan

Ribuan Pegawai Negeri Sipil (PNS) menggelar shalat istisqo atau shalat minta hujan di lapangan terbuka kantor Sekretariat Pemerintah Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat, Kamis. Sejumlah pejabat birokrasi dan Bupati Tasikmalaya, Uu Ruzhanul Ulum, serta kalangan pelajar tingkat SMA sederajat hadir dalam kegiatan ibadah shalat istisqo mengharapkan musim kemarau cepat berakhir.

Baca selengkapnya »

Shalat Istisqo (Definisi, Hukum, Dalil, Adab, Tata Cara, dan Doanya)

Istisqo secara bahasa adalah meminta turun hujan. Secara istilah yaitu meminta kepada Allah SWT agar menurunkan hujan dengan cara tertentu ketika dibutuhkan hamba-Nya. Hukum shalat Istisqo adalah sunnah muakkadah bagi yang terkena musibah kelangkaan air untuk minum dan kebutuhan lainnya. Dan dianjurkan bagi kaum muslimin lainnya yang masih mendapatkan air, sebagai bentuk ukhuwah dan tolong menolong dalam kebaikan dan ketakwaan.

Baca selengkapnya »

Sang Mushalla Kecil

Sore itu, langit begitu terang. Tak tampak awan mendung sedikit pun di pelupuk langit. Padahal menurut para burung yang sempat singgah, saat ini sedang musim penghujan. Apalagi belakangan ini hujan seringkali turun ketika sore hari.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization