Topic
Home / Arsip Kata Kunci: fokus

Arsip Kata Kunci: fokus

Berfokus pada Target Besar, Jangan Lalaikan Target Kecil

Semua mahasiswa memerhatikan Sang Dosen lekat. Ada yang telah memahami maksud beliau, beberapa masih ada yang bingung. Seorang Mahasiswa bertanya polos, “lalu, bagaimana kesimpulannya pak?” sambil cengengesan dan memandang kanan kirinya. “Kesimpulannya sederhana”, jawab beliau, “Pastikan hidupmu kau isi dahulu dengan target-target besar, hingga jika semuanya telah kalian tekadkan, barulah kita bisa menambah dengan target-target yang lebih kecil. Fokuslah, jika target kecil malah kita utamakan, selamanya kita tak akan bisa mencapai target besar kita, sebab pikiran dan daya kita terlanjur dikuras oleh sesuatu yang kecil”.

Baca selengkapnya »

Di Sekolah yang Baru, Pembayun Lebih Fokus Menghafal Al-Quran

Pembayun Senoaji Prayoga (14 tahun) merasa senang dapat sekolah di SMP Islam Ibnu Abbas, Serang, Banten, karena bisa lebih fokus menghafal ayat suci Al-Quran. Sehingga meski baru empat bulan nyantren di sekolah barunya ini, ia sudah hafal 2 juz Al-Quran. “Seru, enggak bosen, enggak tertekan beban PR, lebih santai karena lebih fokus untuk ke tahfizh,” ungkapnya, Rabu (26/2/2014).

Baca selengkapnya »

Kunci Sukses: Tekun dan Fokus

Sukses adalah tujuan setiap orang di dunia ini. Entah sukses sebagai apa yang mereka inginkan dan bisa jadi merupakan cita-cita. Sudah banyak orang yang memberikan kiat-kiat untuk sukses, ribuan buku telah terbit dan juga rangkaian seminar tentang meraih kesuksesan tersebut. Maka tak ada salahnya jika saya juga ingin memberikan tips yang mudah dan praktis untuk sukses.

Baca selengkapnya »

JIL (Jilbab Ima Lebar)

JIL bukanlah sebuah organisasi yang marak di semarakkan di negeri kita, namun JIL di sini menceritakan kisah Jilbab Ima lebar. Ima adalah panggilan sayang, baik Ibu, Ayah, Paman, Tante, Sepupu, Teman- teman lelaki dan perempuan selalu memanggilku Ima. Asalkan jangan menambah huruf “h”, menjadi Imah... Ogah dech, kedengarannya seperti pembantu aja, (imaaaahhhh, iya Nyak). Hahah ngacok!

Baca selengkapnya »
Figure
Organization