Topic
Home / Arsip Kata Kunci: AS (halaman 23)

Arsip Kata Kunci: AS

Kedubes AS – Bank Muamalat Bantu Kaum Perempuan Kembangkan Usaha Kecil

Kedutaan Besar Amerika Serikat di Jakarta mengumumkan bahwa pihaknya telah menandatangani perjanjian dengan bank syariah tertua di Indonesia, Bank Muamalat, untuk menyediakan pembiayaan bagi perempuan pengusaha mikro. Badan Pembangunan Internasional AS (USAID) akan memberikan jaminan sebesar 1,15 juta dollar dalam bentuk kredit mikro untuk kaum perempuan yang berpenghasilan kecil di Indonesia untuk menjalankan usaha sendiri.

Baca selengkapnya »

Krisis AS Untungkan Bank Syariah Indonesia

Krisis yang terjadi di Amerika Serikat yang berdampak pada gejolak saham global dianggap justru akan menguntungkan perbankan syariah dan negara-negara yang pasarnya sedang berkembang (emerging market). "Jangan-jangan capital inflows ke Indonesia malah makin tinggi, tidak ada lagi orang yang berani investasi di Amerika. Investor khawatir, mereka malah cenderung ke negara-negara emerging, malah makin masuk," kata Direktur Perbankan Syariah Bank Indonesia, Mulya E Siregar

Baca selengkapnya »

Islamfobia di AS Gerakan Industri Berbasis Uang

dakwatuna.com – Washington, Muslim Americans prihatin dengan retorika anti-Islam di Amerika Serikat dan menyebut situsi itu dihasilkan ‘rumah produksi industri kebencian’. Respon yang diungkapkan pada acara diskusi di Capitol Hill dikeluarkan berkaitan rencana anggota Kongres AS dari partai Republik atau Grand Old Party (GOP), Peter King, untuk menggelar dengar pendapat …

Baca selengkapnya »

Islam Akan Jadi Agama Masyarakat AS

dakwatuna.com – New Jersey, Pakar sejarah Islam dan hubungan Islam-Nasrani dari Georgetown University, Yvonne Haddad, mengatakan peluang Islam menjadi agama masyarakat Amerika Serikat (AS) sangat terbuka. “Kelak Islam akan menjadi agama masyarakat AS,” ujar Haddad, saat berdiskusi bersama mahasiswa Princeton University, seperti dikutip New Jersey.com, Jumat (25/2). Hadad optimistis Muslim …

Baca selengkapnya »

Dunia Arab Bersatulah! Dukung Reformasi Mesir

dakwatuna.com – Cairo, Berbagai laporan menyebutkan, Revolusi rakyat Mesir saat ini menjadi ancaman terbesar bagi Rezim Zionis Israel dan Amerika Serikat (AS) sepanjang sejarah perpolitikan Negeri Piramida. Kondisi ini pun tidak dapat dibandingkan dengan era perang antara Israel dan Mesir di masa Presiden Gamal Abdel Nasser. Amerika Serikat bahkan dengan …

Baca selengkapnya »

AS dan Israel Dibalik Bertahannya Mubarak

dakwatuna.com – Cairo, Ribuan pengunjuk rasa Mesir di pusat kota Kairo mengarahkan kemarahan mereka kepada Amerika Serikat, karena mereka menganggap Washington bertanggung jawab atas cengkraman Hosni Mubarak pada tampuk kekuasaan. Protes Senin malam merupakan aksi terbaru dalam serangkaian demonstrasi besar-besaran terhadap presiden Mesir, yang telah berlangsung selama dua pekan terakhir, …

Baca selengkapnya »

Yaman Bisa “Mesir Kedua”

dakwatuna.com – Presiden Barack Obama berbicara melalui telepon dengan Presiden Yaman Ali Abdullah Saleh, sekutu utama AS dalam perang anti-teror. Ali Abdullah Saleh sedang  menghadapi protes yang meningkat terhadap pemerintahan. Obama melakukan kontak dengan Saleh pada Rabu, sehari sebelum puluhan ribu orang Yaman melakukan protes “hari kemarahan” . Unjuk rasa …

Baca selengkapnya »

Israel dan AS Cemas Mubarak Terguling

dakwatuna.com – Jerusalem, Perdana Menteri Israel, Benyamin Netanyahu dan Kementerian Luar Negeri Jumat mengumumkan bahwa mereka akan “mengawasi dari dekat” situasi di negara tetangga Mesir, tetapi menahan diri untuk tidak mengambil sikap politik. Departemen Luar Negeri Israel  selalu melakukan update di Mesir . Menteri Luar Negeri Avigdor Lieberman telah mengikuti …

Baca selengkapnya »

Pembangunan Masjid di Ground Zero Dapat ‘Lampu Hijau’

Keinginan komunitas Muslim di New York yang tergabung dalam Cordoba Initiative untuk membangun sebuah masjid yang berjarak hanya dua blok dari ground zero, tampaknya sebentar lagi bakal menjadi kenyataan. Komisi tata kota New York telah menolak tuntutan kelompok sayap kanan yang menentang pendirian masjid itu, untuk melestarikan bangunan kuno yang bakal dijadikan masjid itu.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization