Topic
Home / Berita (halaman 2003)

Berita

Berita dunia Islam, berita internasional, berita nasional, berita daerah, dll.

IMSS 2012 – FSLDKN XVI Resmi Dibuka

Sabtu, 14 Juli 2012 pukul 10.20, gegap gempita Sabuga Bandung bergemuruh dalam pembukaan INTERNATIONAL MUSLIM STUDENT SUMMIT 2012-FORUM SILATURAHIM LEMBAGA DAKWAH KAMPUS ke 16 (IMSS2012-FSLDKN XVI) yang dihadiri hampir 2000 Aktivis Dakwah Kampus (ADK) seluruh penjuru Sabang sampai Merauke dan ada juga dari Malaysia, Philipina, Bangladesh, Turki, Mesir, dan lain-lain.

Baca selengkapnya »

Sambut Ramadhan, PKPU Gelar Kampanye

Untuk mengantisipasi 'semangat' berzakat serta memberikan penyadaran zakat bagi masyarakat, PKPU menggelar kampanye sekaligus launching tema Ramadhan 1433H PKPU bertajuk "Jangan Ditahan Saat Ramadhan", hari ini (14/7). Kampanye ini digelar dengan maksud untuk tidak menahan diri dalam melakukan kebajikan, amal sholeh, serta menunaikan hal-hal yang dianjurkan dalam bulan Ramadhan.

Baca selengkapnya »

Kita dan Suriah

Isu Arab Spring kini sudah bukan barang baru lagi. Bahkan ia menjadi salah satu topik hangat di berbagai media nasional maupun internasional. Mulai dari gejolak di negeri Tunisia, Libia, Mesir, hingga Suriah ramai dibincangkan khalayak. Ini seakan menguatkan hipotesis bahwa memang saat ini negara-negara Timur Tengah dan Afrika Utara sedang hamil tua, kata Ust. Fahmi Salim, M. A.

Baca selengkapnya »

Kubu yang Berduka dan Dinamika Pilkada

Inilah fakta dinamika Pilkada Jakarta. Semua dinamika pilkada ini tentunya bukan hanya merugikan kubu Hidayat-Didik saja, tapi juga merugikan kubu lain yang berusaha melakukan kampanye dengan bersih. Tapi bukan tidak mungkin bahwa permasalahan di atas mempengaruhi perolehan suara. Apapun hasilnya, banyak pelajaran dan hikmah yang dapat dipetik dari perhelatan dan dinamika pilkada tahun ini.

Baca selengkapnya »

Jelang Puasa Ramadhan, Harga Sembako terus Melambung

Sepekan menjelang puasa Ramadhan, berbagai harga kebutuhan pokok di pasar mulai merangkak naik. Ayam potong dan daging sapi misalnya. Jika biasanya dibandrol Rp24 ribu/ekor kini melesat menjadi Rp32 ribu/ekor. "Sudah seminggu lebih harga naik. Dari pemasok ayamnya begitu dan pasokannya enggak sebanyak biasanya," kata Rasyid, pedagang di Pasar Minggu, Jakarta, Kamis (12/7).

Baca selengkapnya »

Pernyataan Sikap PP Pemuda PUI Tentang Korupsi Pengadaan Al-Quran

Demi menjaga integritas BPK di mata publik. Kami Pimpinan Pusat Pemuda Persatuan Umat Islam (PP Pemuda PUI) yang merupakan elemen bangsa, menyatakan sikap: Dalam kasus ini, kinerja BPK menjadi sorotan, maka kami mendesak BPK segera menurunkan status WTP Kemenag. BPK segera melakukan audit ulang terhadap Kemenag secara menyeluruh, sebagai pembuktian independensi BPK dalam penyelamatan uang negara.

Baca selengkapnya »

Tarhib Ramadhan IKMI Johor, Malaysia

Jelang Ramadhan IKMI Johor, Malaysia, gelar acara Tarhib Ramadhan untuk menyambut bulan mulia dan penuh berkah. Acara yang berlangsung pada hari ahad, tanggal 8 Juli 2012 di Dewan Multipurpose Masjid Airport Senai-Johor. Dimulai pukul 09.00 sampai jelang Zhuhur. Di sambut dengan cukup meriah, oleh para tenaga kerja Indonesia dan Mahasiswa juga ekspatriat yang ada di Johor. Dengan jumlah peserta sekitar 300 orang, dengan wajah-wajah mereka yang penuh semangat untuk menghadiri acara ini.

Baca selengkapnya »

Tarhib Ramadhan di Kuil Herkules, Kassel-Germany

Hari Minggu (8/7) memang istimewa. Di tengah kesibukan kuliah di jerman yang sangat padat dan disela-sela pekerjaan riset yang cukup melelahkan, sekelompok mahasiswa asal Aceh, Bogor, Semarang, Yogyakarta, Pemalang, Padang dan Palembang yang sedang melanjutkan studi di Goerg-August-University Goettingen melakukan sesuatu yang tidak biasa. Bertepatan dengan tanggal 18 Sya’ban 1433 H, rombongan yang terdiri dari kandidat Master dan PhD di salah satu universitas terbaik di jerman ini mengadakan acara Kajian Tarhib Ramadhan tepat di depan monumen Herkules yang merupakan tempat wisata sangat bersejarah dan terkemuka di Eropa itu

Baca selengkapnya »
Figure
Organization