Topic
Home / Berita (halaman 1990)

Berita

Berita dunia Islam, berita internasional, berita nasional, berita daerah, dll.

Kaukus Muda untuk Perubahan: 67 Tahun Proklamasi, Rakyat Indonesia Belum Merdeka

Kaukus Muda Untuk Perubahan menyatakan sikap : Menuntut penyelesaian kasus Century tanpa pandang bulu termasuk menyeret lingkaran dalam istana dan pengusaha hitam yang berlindung di balik penguasa. Menuntut pemerintah secara tegas merebut Freeport, Newmont dan tambang Indonesia yang dikuasai sebagai upaya mempercepat kedaulatan energi nasional. Meminta pemerintah secepatnya mewujudkan keadilan ekonomi agar rakyat merdeka dari kebodohan, kemiskinan dan ancaman kelaparan.

Baca selengkapnya »

Ahmad Heryawan: Isi Kemerdekaan dengan Prestasi

"Saya kira ketika kita merebut kemerdekaan, prestasi kita adalah sehebat apa kekuatan kita membunuh musuh. Sehebat apakah kita mengusir penjajah, sehingga penjajah enyah dari bumi ini. Itulah prestasi saat kita pada posisi masyarakat perang. Tetapi hari ini kita berda pada posisi masyarakat damai atau sipil. Maka prestasi tahun ini ada pada prestasi teknologi, budaya, iptek, seni, ekonomi, pembangunan, kemandirian, budaya, dan harmoni antarbangsa yang majemuk," jelas Heryawan di Gedung Sate Jalan Diponegoro Kota Bandung, Rabu (15/8/2012).

Baca selengkapnya »

Telkomsel Serahkan Ambulance Rescue kepada Rumah Zakat

Sebagai bentuk kepedulian kepada masyarakat yang membutuhkan, Majelis Ta’lim Telkomsel (MTT) menyerahkan satu unit Ambulance Rescue kepada Rumah Zakat. Ambulance Rescue tersebut diserahkan secara simbolis oleh Direktur SDM Telkomsel Herdy Rosadi Harman didampingi Ketua Majelis Ta’lim Telkomsel (MTT) Chairuddin, kepada CEO Rumah Zakat Nur Efendi, pada acara buka bersama Direksi dan Karyawan Telkomsel di City Plaza, Jakarta, Senin (13/8).

Baca selengkapnya »

Indonesia Dorong OKI Selesaikan Masalah Kemanusiaan

Indonesia mendorong Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) menetapkan langkah nyata guna menyelesaikan berbagai permasalahan kemanusiaan yang melanda umat Islam di beberapa negara akhir-akhir ini. "OKI harus melakukan langkah nyata serta konstruktif dalam menyelesaikan berbagai permasalahan umat, karena mengutuk berbagai persoalan yang dihadapi umat bukanlah suatu kebijakan," kata Menteri Luar Negeri Marty Natalegawa, Selasa.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization