Topic
Home / Tim dakwatuna (halaman 761)

Tim dakwatuna

Tim dakwatuna adalah tim redaksi yang mengelola dakwatuna.com. Mereka terdiri dari dewan redaksi dan redaktur pelaksana dakwatuna.com

Gaza Melahirkan Para Penghafal Al Qur’an

dakwatuna.com – Perdana Menteri Palestina, Ismael Haneya memberikan penghargaan kepada para penghafal al-Quran di jalur Gaza sebasar seperempat juta dollar Amerika. setiap hafizh atau hafizhah mendapat 100 dollar. Haneya menegaskan tentang sikap pemerintah yang mendukung kamp-kamp penghafal Al-Qur’an hingga jumlah mereka terus bertambah dalam rangka mencapai kemenangan.  Acara ini diadakan …

Baca selengkapnya »

Perang Badar Kubra (bagian 1)

dakwatuna.com – Rasulullah saw. dan generasi awal umat ini benar-benar menyadari bahwa masyarakat paganis ekstrim dari keturunan Quraisy –dan semua kelompok yang sejenis dengannya– tidak akan pernah membiarkan umat Islam begitu saja memperoleh kebebasan beragama mereka di Kota Yatsrib, setelah sebelumnya mereka diusir beramai-ramai dari Kota Makkah dan sekitarnya. Untuk …

Baca selengkapnya »

Hari-Hari Muslimah di Barat

dakwatuna.com – Sebelumnya ia tidak begitu kenal dengan Islam, sampai akhirnya ia berkunjung ke Mesir. Di sana ia berjumpa dengan seorang muslimah yang memotivasinya untuk kembali belajar tentang Islam. Dari sinilah awal permulaan kisahnya. Ia adalah Na’imah Robert, Pimpinan Redaksi Majalah “Al Akhawat”, ia berdomisili di Amerika Serikat bersama keluarganya. …

Baca selengkapnya »

Marhaban Ya Ramadhan

dakwatuna.com – Selamat datang Ramadhan. Engkau adalah tamu kami yang agung. Engkau datang membawa berkah bagi kami. Kami bahagai dengan kedatanganmu. Kami bangga karena dengan kehadiranmu ruhani kami menjadi tersirami. Dalam dirimu tersimpan kesempatan tak terhingga untuk kami tebus kekurangan kami masa lalu. Kami menyambutmu dengan spirit iman, karena Allah …

Baca selengkapnya »

Hadits Tentang Tetangga

dakwatuna.com - Pelaksanaan wasiat kepada tetangga ini adalah dengan berbuat baik semaksimal mungkin, sesuai kemampuan seperti memberikan hadiah, memberi salam, berwajah cerah ketika berjumpa, mencari tahu jika tidak kelihatan, membantunya ketika memerlukan bantuan, mencegah berbagai macam gangguan, material maupun inmaterial, menghendaki kebaikannya, memberikan nasehat terbaik, mendoakannya semoga mendapatkan hidayah Allah, bermuamalah dengan santun, menutupi kekurangan dan kesalahannya dari orang lain, mencegahnya berbuat salah dengan santun --jika masih memungkinkan--, jika tidak maka dengan cara menjauhinya dengan tujuan mendidik, disertai dengan mengkomunikasikan hal ini agar tidak melakukan kesalahan.

Baca selengkapnya »

Zakat: Definisi dan Tujuannya

dakwatuna.com - Zakat menjadi kewajiban secara utuh di Madinah dengan ditentukan nishab, ukuran, jenis kekayaan, dan distribusinya. Negara Madinah juga telah mengatur dan menata sistem zakat dengan mengirim para petugas untuk memungut dan mendistribusiannya. Sebenarnya, prinsip zakat sudah diwajibkan sejak fase Makkah dengan banyaknya ayat-ayat yang menerangkan sifat-sifat orang beriman dan menyertakan "membayar zakat" sebagai salah satunya. Misalnya seperti ayat yang menjadi dalil kewajiban zakat tanaman, "Makanlah dari buahnya ketika berbuah, dan berikan haknya pada hari panennya; Dan jangan berlebihan, sesungguhnya Allah tidak menyukai orang yang berlebihan." (Al-An’am: 141). Ayat ini adalah ayat Makkiyah

Baca selengkapnya »

Ramadhan Kariim

dakwatuna.com – Alhamdulillah, do’a-do’a kita dikabulkan Allah swt. Kita dipertemukan dengan Ramadhan untuk yang kesekian kalinya. Kita tetap berdo’a, semoga Ramadhan tahun ini menjadi Ramadhan yang terbaik bagi kita di sisi Allah swt. Ikhwah dan akhawat fillah, pengunjung situs www.dakwatuna.com yang dimuliakan Allah SWT, kami mengucapkan: “Selamat Menunaikan Ibadah Ramadhan …

Baca selengkapnya »

Ramadhan Momentum Persatuan Umat

dakwatuna.com – Para ulama’ dan tokoh-tokoh ormas Islam diharapkan dapat menyatukan pandangan dalam penentuan 1 Ramadhan 1429 Hijriyah dan menahan diri dengan tidak mempublikasikan hasil hisab (perhitungan) atau rukyat (pemantauan bulan) yang dilakukan sebelum disepakati bersama dengan Departemen Agama sebagai perwakilan pemerintah. “Hal itu diperlukan agar tidak menimbulkan kebingungan sekaligus …

Baca selengkapnya »

Permohonan Ma’af Atas Keterlambatan Buku Pintar

dakwatuna.com – Al hamdulillah, ternyata penawaran Buku Pintar Ramadhan dari Lembaga Kajian Dakwatuna (LKD) mendapat sambutan yang tidak kami duga sebelumnya. Luar biasa, yang memesan sangat banyak, dari berbagai penjuru Indonesia bahkan manca negara, Malaysia. Mayoritas pemesanan dari lembaga perkantoran dan instansi masjid, selebihnya pemesanan personal. Jumlah pemesan variatif, mulai …

Baca selengkapnya »

Kendalikan Waktu, Optimalkan Ramadhan

dakwatuna.com – Saudaraku, kami sangat senang sekali bisa mendampingi para pembaca dan kita semua untuk berusaha menjadi muslim dan muslimah yang kaffah, terutama sekali di Bulan Suci Ramadhan yang dalam hitungan hari lagi akan menjumpai kita. Menjadi muslim dan muslimah yang sukses meraih piala dan pahala dari Tuhan semesta. Oleh …

Baca selengkapnya »
Figure
Organization