Topic
Home /

Topic Archives: Takdir Allah swt

Kemudahan dan Takdir Allah

Jika kemudahan itu bagian dari nikmat, maka sudah dapat dipastikan datangnya dari Allah (min Allah = dari Allah). Sedangkan kesulitan, jika itu bagian dari musibah atau kesengsaraan maka itu berasal dari sebab perbuatan diri kita sendiri (min nafsika = dari nafsumu). Meskipun tidak selamanya kesulitan itu sesuatu yang negative sebagaimana seseorang yang mengambil pekerjaan sebagai seorang direktur tentu mendapatkan tingkat kesulitan yang lebih tinggi dibanding seorang office boy dalam sebuah perusahaan.

Baca selengkapnya »

Tak Ada yang Tahu

Karena kita manusia. Kita tak tahu. Karena kita manusia. Kita memiliki nafsu. Karena kita manusia. Kita selalu ragu. Tapi Allah tahu semua itu, Allah Maha tahu, ilmu Allah meliputi segalanya. Allah mengatur segalanya. Allah tempat kita kembali, Allah tujuan terbaik, Allah teman terindah, Allah Segalanya.

Baca selengkapnya »

Semua Akan Berlalu

Semua memang akan berlalu, berlalu dengan menjadi bahagia, ataukah duka, tergantung pada pencapaianmu dalam melewatinya. Apakah kau tapaki tiap jejaknya, ataukah hanya pandang yang menelusuri jalannya, atau yang berbahaya ketika tak ada usaha dalam pengubahan capaianmu. Karena, memang semua akan berlalu seperti halnya hidup kita pun pasti berlalu, hingga aksara meninggalkan nama. Sedang kebaikan kah yang kita bawa? Ataukah nestapa dalam hisab-Nya?

Baca selengkapnya »
Figure
Organization