Topic
Home / halaman 21

Topic Archives: Pemilu 2014

Biarlah, Mereka Selalu Kecewa Dengan PKS

Jika membaca opini di media cetak maupun elektronik hingga warung kopi, selalu tertampak rasa kekecewaan berlebihan, terkadang selalu ada kritik pedas terlontarkan bahkan lebih pedas dari cabe rawit, selalu ada sisi jelek menjadi materi untuk menjatuhkan partai berlandaskan dakwah. Atau mungkin karena tahun ini adalah tahun politik, jadi ditimbulkan rasa kekecewaan agar citra suatu partai jatuh bak terjun payung…”begitu labelisasi terjadi pada partai-partai Islam”.

Baca selengkapnya »

Kenapa Kita Harus Curiga Pada PKS?

Kenapa Curiga pada PKS? Melihat keberadaan PKS dalam konteks demokrasi kita memang menarik. Para pengamat politik mengidentifikasi PKS dengan sebutan kaum Islamist democrat (Demokrat Islamis), yakni kelompok Islam yang menjalankan demokrasi, setidaknya demokrasi elektoral, tetapi tetap memperteguh identitas dan agenda-agenda Islam ke dalam kehidupan publik (Mujani, 2004).

Baca selengkapnya »

Diwacanakan Maju di Pilpres; Aher: “Secara Pribadi Saya Ingin Jalankan Gubernur, 5 Tahun yang Akan Datang”

Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan diwacanakan untuk maju dalam bursa Pemilihan Presiden (Pilpres) 2014 mendatang. Sementara itu, sejumlah kalangan, seperti tokoh serta pakar politik di Jawa Barat menilai Heryawan merupakan salah satu tokoh daerah yang patut diperhitungkan di tingkat nasional. Lantas, apa tanggapan pribadi Heryawan mengenai wacana tersebut?

Baca selengkapnya »

Viva Yoga Tolak Gagasan PKS Munculkan Capres Bersama Partai Islam

Ketua Bappilu PAN Viva Yoga Mauladi tak sependapat dengan gagasan capres bersama dari partai Islam. Baginya tidak ada dikotomi partai agama atau non agama. "Cara pandang itu sudah tidak tepat. Soal Pilpres yang penting masing-masing bakal calon itu punya tingkat penerimaan dan keterpilihan dan itu bisa jadi pertimbangan dari partai," kata Viva Yoga di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Selasa (27/8/2013).

Baca selengkapnya »

Suharso Monoarfa Tolak Ajakan PKS Agar Partai Islam Bersatu Usung Capres

PKS mengajak partai Islam bersatu untuk mengusung capres bersama di Pilpres 2014. Namun ajakan itu tak disambut baik oleh Wakil Ketua PPP Suharso Monoarfa. "Saya tidak melihat urgensi dari ajakan itu. Kalau diminta partai-partai Islam bergabung, partai Islam yang mana. Kalau tidak salah PKS kan asasnya bukan Islam, cuma konstituennya Islam," tuduh Wakil Ketua PPP Suharso Monoarfa, Selasa (27/8/2013).

Baca selengkapnya »
Figure
Organization