Topic
Home / Arsip Kata Kunci: perintah (halaman 3)

Arsip Kata Kunci: perintah

Mendagri: Pemerintah Belum Berniat Revisi PBM Tentang Pendirian Rumah Ibadah

dakwatuna.com – Jakarta. Menteri Dalam Negeri Gamawan Fauzi menyatakan, pemerintah belum berniat merevisi Peraturan Bersama Menteri Agama dan Mendagri Nomor 9 Tahun 2006/Nomor 8 Tahun 2006 yang antara lain mengatur tentang pendirian rumah ibadah. “Belum. Saya tidak mengatakan itu. Kita hanya sedang mempelajari terhadap masukan-masukan,” kata Gamawan ketika ditemui setelah …

Baca selengkapnya »

PKS dan Rabithah Alawiyah Minta Pemerintah RI Desak AS untuk Cegah Rencana Pembakaran Al-Qur’an

Kelompok Habaib yang tergabung dalam Rabithah Alawiyah meminta Partai Keadilan Sejahtera (PKS) turut mendesak pemerintah untuk melakukan antisipasi terhadap isu akan dilakukannya pembakaran Al Quran di AS pada tanggal 11 September 2010 mendatang. Hal itu disampaikan Ketua Rabithah Alawiyah Habib Zein bin Smith ketika menerima silaturahim Presiden PKS Luthfi Hasan Ishaaq dan pengurus PKS, Selasa (7/9) di kantor Rabithah Alawiyah, Jakarta.

Baca selengkapnya »

Rhoma Irama Desak Pemerintah Tangani Ahmadiyah

Musisi legendaris yang dijuluki Raja Dangdut, Rhoma Irama, mendesak pemerintah untuk bersikap tegas terhadap aliran Ahmadiyah yang masih melakukan praktik keagamaan. "Kami ingin pemerintahan SBY (Susilo Bambang Yudhoyono, red) bersikap tegas terhadap persoalan Ahmadiyah ini. Kalau tidak, kami akan demo ke Istana agar persoalan ini bisa dipercepat (penyelesaiannya)," kata Rhoma kepada wartawan di Jakarta, Minggu .

Baca selengkapnya »
Figure
Organization