Topic
Home / Berita / Nasional (halaman 570)

Nasional

Berita dari Indonesia, tingkat pusat maupun daerah.

Kemenag Ajak Masyarakat Waspada Aliran Sesat

Maraknya aliran sesat di wilayah Jawa Barat, khususnya Bogor, diantisipasi Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Majalengka. Di acara halalbihalal Idulfitri 1433 Hijriyah di aula gedung serbaguna Islamic Centre Jalan Siti Armilah Kabupaten Majalengka, Rabu (29/8), Kemenag Majalengka memanfatkan acara itu sebagai ajang peringatan mengenai maraknya aliran sesat.

Baca selengkapnya »

Menag Minta Daerah tak Tersentuh Dakwah Diiventarisir

Menteri Agama Suryadharma Ali memerintahkan semua Kanwil kementerian Agama untuk mendata berapa banyak tempat yang tidak tersentuh dakwah. Hal ini menurutnya penting untuk dapat memberikan pelayanan dakwah kepada umat. "Saya sedang meminta kepada Kanwil Kementerian Agama, kebetulan tadi seluruh Kanwil Kemenag di Indonesia datang. Saya meminta mereka mengidentifikasi tempat atau daerah-daerah yang tidak tersentuh oleh dakwah," ungkap Suryadharma usai konferensi pers, di Istana Negara, Jakarta, Selasa (28/8/2012).

Baca selengkapnya »

NU Desak Pemerintah Bentuk TPF Independen untuk Kasus Sampang

Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) mengutuk kekerasan terhadap kelompok Syiah di Desa Nangkerenang Kecamatan Omben Sampang, Madura, Jawa Timur, Minggu (26/8) oleh sekelompok warga. Karena itu, Wakil Ketua PBNU Slamet Effendy Yusuf mendesak aparat keamanan menindak tegas para pelaku dengan menggandeng tokoh masyarakat setempat, agar anarkisme itu tidak terulang lagi.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization