Topic
Home / Wahid Irsyadi A

Wahid Irsyadi A

Suami dari satu istri~Bapak dari lima anak~Hamba Allah yang ingin menjadi bagian kebaikan untuk Indonesia Allah Ghayatuna, Ar-Rasul Qudwatuna, Al-Qur'an Dusturuna, Al-Jihad Sabiluna, Al-Mautu Fi Sabilillah, Asma Amanina

Sisi Lain Kartini, “Minazh Zhulumaati Ilaa An-Nuur”

Jika membaca surat-surat Kartini kepada teman-temannya di Eropa, dalam beberapa kesempatan Kartini sering mengungkapkan kalimat “Dari Gelap Kepada Cahaya”, yang kemudian dijadikan judul kumpulan tulisan Kartini dalam bahasa Belanda "Door Duisternis Tot Licht". Ini semata karena seringnya Kartini mengulang-ulang kalimat itu dalam surat-suratnya yang ditulis dalam bahasa Belanda. Mr. Abendanon yang mengumpulkan tulisan-tulisan Kartini, dan menjadikan Door Duisternis Tot Licht sebagai judul tidak mengetahui bahwa kalimat tersebut berasal dari penggalan ayat Quran, yang terdapat dalam Surat Al-Baqarah ayat 257, “Min azh-zhulumaati ilaa an-nuur”.

Baca selengkapnya »

Kesesatan yang Kadang Memikat

Ingin aku katakan padamu bahwa di jaman 'akhir jaman' ini acapkali kesesatan 'bermuka manis' memukau agar umat terlena dan abai atas kebenaran. Mereka tak segan membaur dan berpura-pura toleran, agar umat tak mempermasalahkan kesesatannya bahkan membelanya ketika ada sebagian umat yang lain berusaha meluruskannya dan menghalangi agar umat tak terpengaruh kesesatannya. Bukan hanya 'bermuka manis', orang-orang sesat itu juga 'bermulut manis' hingga -seperti Ibnu Umi Maktum- umat Islam menganggapnya sebagai orang yang baik. Padahal di balik itu -seperti iblis yang bermuka manis.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization