Pemuda bagi sebuah bangsa menjadi tumpuan masa depan. Bahkan bisa diistilahkan, melihat masa depan sebuah bangsa bisa dari pemudanya saat ini. Jika saat ini sebuah bangsa dengan pemudanya senang akan hura-hura. Maka masa depan bangsa tidak jauh beda dengan gambaran pemuda tersebut. Senang hura-hura yang akan menghabiskan kekayaan bangsanya
Baca selengkapnya »Segelas Kopi
Segelas kopi penghangat suasana, Dari dinginnya hiruk pikuk, Yang dapat melumat kreativitas, Membangun jiwa terbang meninggi, Hingga tak teraih tangkapan mata, Begitu tinggi melayang, Dalam garis yang mulai fatamorgana, Jelas tak jelas begitu samar, Segelas kopi pengencer pemikiran, Dari bekunya hati dan pikiran, Gejala suasana genting dan mencekam.
Baca selengkapnya »Pentingnya Perputaran Uang
Sebuah kepastian jika ekonomi sangat penting bagi umat Islam. Bahkan dengan ekonomi yang kuat maka umat ini akan lebih diperhitungkan dan berjaya daripada dengan umat yang lainnya. Mengapa? Karena dari sisi ajaran kita lebih mulia dari ajaran yang lainnya, sedangkan di bidang ekonomi kita punya sistem yang sangat adil.
Baca selengkapnya »