Topic
Home / Agus Subkhi Hermawan

Agus Subkhi Hermawan

Akhir Perjalanan KAM(M)I FT UNDIP

“Proses perkaderan dalam sebuah organisasi adalah sebuah keniscayaan yang tidak bisa dihindari. Apalagi jika lembaga atau jam’iyyah tersebut menginginkan adanya kekokohan dalam jam’iyyah dan penyebaran misi atau nilai-nilai yang diyakini akan kebenarannya sampai kepada masyarakat umum.” [Dikutip dari pendahuluan, manhaj KAMMI 1433H].

Baca selengkapnya »

Kemiskinan, Tanda Hari Akhir

Sudah diketahui umum bahwa kemiskinan adalah kekurangan pangan, tempat tinggal, pakaian, pelayanan kesehatan, dan kebutuhan dasar lainnya, yang disebabkan oleh rendahnya tingkat pendapatan. Walaupun ada peluang-peluang yang diciptakan oleh teknologi modern, kemiskinan pada hari ini adalah salah satu dari masalah paling serius yang dihadapi oleh Dunia. Di Afrika, Asia, Amerika Selatan, dan Eropa timur, banyak orang yang hidup kelaparan tiap harinya.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization