Topic
Home /

Topic Archives: Dzulhijjah

Hikmah Dzulhijjah

Bulan Dzulhijjah adalah momen bertaqarrub, mendekatkan diri kepada Allah, membuktikan keimanan, ketaqwaan, dan kecintaan, serta mencari simpati dan keridhaan-Nya dengan berbagai amal kebaikan, sekaligus meneladani sifat-sifat Nabi Ibrahim yang telah berhasil membuktikan keimanan dan kecintaannya yang sempurna kepada Allah, juga akhlaknya yang mulia kepada makhluk-Nya.

Baca selengkapnya »

Mempertahankan Gelar Taqwa dengan Melakukan Amalan di Awal Bulan Dzulhijjah

Kini umat Islam dipertemukan lagi dengan bulan Dzulhijjah, di mana ada dua hal yang selalu diingat ketika mendengar nama bulan Dzulhijjah yaitu haji dan qurban. Untuk menjaga kadar iman pada diri umat muslim yang sunnatullah-Nya adalah naik dan turun, maka bulan Dzulhijjah seharusnya menjadi momentum untuk mempertahankan gelar taqwa yang sudah tersemat selepas bulan Ramadhan.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization