Topic
Home / Arsip Kata Kunci: tepi barat (halaman 8)

Arsip Kata Kunci: tepi barat

Pemukim Yahudi Bakar Sebuah Masjid di Tepi Barat

Sebuah masjid di desa Jaba, Tepi Barat menjadi target aksi vandalisme dan dibakar pada Selasa (19/6) dini hari. Pelakunya diduga para pemukim Yahudi Israel yang tinggal di pemukiman dekat desa itu. Di bagian dinding luar masjid tersebut terdapat tulisan dengan bahasa Ibrani yang artinya “Perang Ulpana”. Ulpana mengacu pada nama pos terdepan di pemukiman Yahudi di Beit El. Saat ini, rezim zionis sedang mempersiapkan pemindahan lima gedung apartemen yang menjadi sengketa di Beit El.

Baca selengkapnya »

Sekjen PBB Kecam Pemukiman Yahudi di Tepi Barat

Sekjend PBB Ban Ki-moon mengatakan 'sangat terganggu' oleh keputusan Israel yang memberikan status hukum terhadap tiga pemukiman Yahudi di Tepi Barat. Ban menggambarkan tindakan tersebut ilegal berdasar hukum internasional. Tiga pemukiman Yahudi, Bruchin, Sansana dan Rechelim dideklarasikan sebagai 'Milik Negara' oleh Israel, sedangkan menurut perjanjian 1967 daerah tersebut adalah milik Palestina.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization