Topic
Home / Arsip Kata Kunci: syariah (halaman 16)

Arsip Kata Kunci: syariah

DPR Minta Deputi Gubernur BI Perjuangkan Kepentingan Petani, Nelayan, UMKM, dan Bank Syariah

Ketua Komisi XI DPR RI Izederik Emir Moeis meminta Perry Warjiyo selaku Deputi Gubernur BI terpilih untuk memperjuangkan kepentingan petani, nelayan, usaha kecil menengah, dan mengembangkan bank syariah. "Kami minta Perry memperjuangkan nasib petani nelayan, sektor riil, UMKM, dan kembangkan bank syariah," kata Ketua Komisi XI DPR RI Izederik Emir Moeis saat ditemui di Jakarta, Kamis.

Baca selengkapnya »

Investasi Syariah Tidak Boleh Janjikan Imbalan Dengan Nilai Tertentu

"Begitu dijanjikan akan mendapat imbalan tertentu, itu akan jadi riba nantinya. Kalau ada yang mengaku syariah dan menjanjikan imbalan tertentu, itu sudah melanggar ketentuan syariah," kata Ketua Dewan Standar Akuntansi Syariah Ikatan Akuntan Indonesia (DSAS-IAI) Jusuf Wibisana di Jakarta, Rabu, terkait terjadinya kasus penipuan investasi emas Golden Traders Indonesia Syariah (GTIS).

Baca selengkapnya »

Aset Koperasi Syariah di Indonesia Capai Rp 5 Triliun

Aset koperasi syariah di seluruh Indonesia mengalami pertumbuhan yang pesat, sampai 40 persen. Ditaksir, total aset dari 400 koperasi syariah yang tergabung dalam Induk Koperasi Syariah (Inkopsyah) mencapai Rp 5 triliun. Salah satu pengurus Inkopsyah, Adib Zuhairi mengatakan, keberadaan koperasi syariah yang berbentuk koperasi jasa keuangan syariah (KJKS) atau baitul maal wa tamwil (BMT) di Indonesia memang belum merata.

Baca selengkapnya »

Market Share Asuransi Syariah di Indonesia Rendah

Ilustrasi - Suasana di sebuah Kantor Asuransi. (kontan.co.id)

Direktur Syariah Allianz Life Indonesia Kiswati Soeryoko mengatakan di antara jumlah asuransi syariah di Indonesia, mayoritas berstatus Unit Usaha Syariah (UUS). "Ini membuat asuransi syariah sulit mendapatkan market share besar," ujarnya saat menjadi pembicara dalam seminar ekonomi syariah bertajuk 'Masa Depan Industri Asuransi Syariah Indonesia di Tengah Keberpihakan Regulasi', Kamis (28/2).

Baca selengkapnya »
Figure
Organization