Topic
Home / Arsip Kata Kunci: perempuan (halaman 18)

Arsip Kata Kunci: perempuan

Larangan Jilbab FIFA Jauhkan Perempuan dari Sepak Bola

Wakil Presiden FIFA, Pangeran Ali bin Al Husein, mengharapkan FIFA segera mencabut larangan berjilbab untuk perempuan Muslim dalam pertandingan sepak bola. Larangan ini menurutnya hanya akan menjauhkan Muslimah dari sepak bola. "Saya pikir semua orang memiliki kesempatan yang sama untuk melakukan olahraga yang mereka sukai," ujar Pangeran Ali kepada Reuters, Sabtu (11/2).

Baca selengkapnya »

Usia 7 Tahun

Di blog, saya menulis “Umur 7, mulainya lembaran baru dalam menjalani kehidupannya”. Maksudnya adalah dalam mendidik anak, saya mengambil pola pendidikan seperti yang dikatakan oleh Ali bin Abi Thalib RA. Pendidikan pada anak dilalui dalam 3 tahap.

Baca selengkapnya »

Wanita Idaman Ikhwan

Ikhwan akhwat yang sedang mencari pendamping hidup bacalah uraian berikut…malu bertanya sesat di jalan ….. Ikhwan, jika kalimat ikhwan dicerna dari segi bahasa Arab maka akan berarti lelaki, namun Negara kita Indonesia merupakan Negara yang mempunyai bahasa resmi yaitu bahasa Indonesia, olehnya itu jika masyarakat mendengar kata ikhwan itu berarti sangat erat kaitannya dengan agama Islam, dengan demikian, pengertian ikhwan adalah lelaki yang senantiasa taat menjalankan Agama Allah, syariat Islam, dan melaksanakan perintah Allah serta menjauhi laranganNYA.

Baca selengkapnya »

Bidadari-Bidadari Surga yang Disegerakan

Dari Abu Hurairah Radhiyallahu ‘Anhu sesungguhnya Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi wa Salam bersabda: “Selalu wasiatkan kebaikan kepada para wanita. Karena mereka diciptakan dari tulang rusuk, dan bagian yang paling bengkok dari jalinan tulang rusuk ialah tulang rusuk bagian atas. Jika kalian paksa diri untuk meluruskannya, ia akan patah. Tetapi jika kalian mendiamkannya, ia akan tetap bengkok. Karena itu, wasiatkanlah kebaikan kepada para wanita.” (HR. Al-Bukhari)

Baca selengkapnya »

The Secret of Shalihah

Shalihah adalah dambaan setiap muslimah. Pasalnya, untuk menjadi Shalihah bukanlah hal yang mudah. Butuh perjuangan yang maha berat untuk bisa memperoleh predikat itu. Oleh karenanya, kita dapati banyak muslimah yang tidak shalihah. Ya. Jika muslimah belum tentu shalihah, maka shalihah sudah pasti muslimah. Shalihah adalah predikat terbaik bagi seorang makhluk bernama muslimah (baca: wanita yang beragama Islam)

Baca selengkapnya »

Ungkapkan Cinta untuk Ibu Indonesia, Perempuan PKS Gelar Family Expo 2011

Sebagai upaya untuk menularkan semangat meningkatkan kualitas perempuan dan keluarga Indonesia pada masyarakat, Bidang Perempuan DPP PKS bersamaan dengan momentum Hari Ibu menggulirkan kegiatan nasional Hari Ibu dengan Tema “Cinta untuk Ibu Indonesia”. Ketua DPP PKS Bidang Perempuan, Anis Byarwati mengatakan, untuk ungkapkan cinta bagi ibu, PKS menyelenggarakan Family Expo agar berbagai elemen masyarakat tergugah untuk mencintai ibu Indonesia dan bergerak dengan kearifannya masing-masing melakukan perbaikan sehingga kondisi perempuan dan ibu yang tidak menguntungkan dapat diminimalisir.

Baca selengkapnya »

Seuntai Nasihat

Wahai ukhti, mari kita simak dan pahami perbedaan kita dengan mereka (kaum Adam). Setelahnya, mari kita introspeksi diri. Bagian yang menghambat kedewasaan kita, hendaklah kita kurangi perlahan-lahan. Ana paham, untuk merubah suatu identitas atau karakter tidaklah mudah. Dan kita pun tak harus berafiliasi 360%. Jangan!! Jangan lakukan itu!! Mari kita telusuri setiap poin yang secara tidak langsung memperlihatkan nyata perbedaan kita dengan mereka.

Baca selengkapnya »

Depok Melarang Iklan Baliho Bergambar Perempuan Seksi

Pemerintah Kota (Pemkot) Depok, Jawa Barat, melarang iklan yang menampilkan perempuan seksi dipajang di baliho di seluruh sudut kota. Kategorinya, iklan tersebut menampilkan perempuan seksi yang mengumbar aurat atau mengenakan baju terbuka. Kepala Dinas Tata Ruang dan Pemukiman (Distarkim) Nunu Heriyana mengatakan pihaknya sudah menurunkan paksa iklan yang menampilkan perempuan berpose tidak senonoh. Salah satunya iklan deodorant yang menampilkan ketiak wanita di Jalan Margonda.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization