Topic
Home / Arsip Kata Kunci: Amerika (halaman 34)

Arsip Kata Kunci: Amerika

Demonstran Boston: “Duduki Wall Street, Bukan Palestina!”

Para aktivis di Boston meneriakkan slogan berisi dukungan pada Palestina, "Free Palestine", "Occupy Wall Street, not Palestine" dan "Viva Palestine". Mereka juga meneriakkan slogan yang menentang blokade serta penjajahan Israel di Palestina. "Hey Hey, Ho Ho, Israeli apartheid got to go”, “Free Free Gaza”, “Free Free Palestine” dan “Occupy Boston Not Palestine, Militarization Is A Crime”, demikian slogan-slogan yang diteriakkan para aktivis yang berunjuk rasa di depan gedung konsulat Israel di Boston.

Baca selengkapnya »

AS Berhenti Biayai UNESCO karena Beri Palestina Keanggotaan Penuh

Amerika Serikat mengatakan, Senin, mereka telah berhenti membiayai UNESCO, menyusul keputusan organisasi pendidikan, sains dan kebudayaan PBB itu untuk memberikan keanggotaan penuh pada Palestina. Juru bicara Delpu AS Victoria Nuland mengatakan pada wartawan, AS tidak memiliki pilihan kecuali menghentikan pembiayaan itu karena undang-undang AS yang disahkan pada 1990-an, mengatakan Washington tidak akan melakukan transfer sebesar 60 juta dolar yang direncanakan, yang sedianya (akan ditransfer) pada November, lapor Reuters.

Baca selengkapnya »

MUI Kutuk Keras Rencana AS Pindahkan Kantor Kedubes Israel ke Yerusalem

Kongres untuk pembebasan Al-quds dari Maroko bersama Majelis Ulama Indonesia (MUI)sepakat memperkuat kerjasama dalam memberikan dukungan terhadap perjuangan Palestina mencapai kemerdekaannya. Ada dua poin penting dalam kesepakatan kedua belah pihak. Ketua MUI Bidang Kerjasama Luar Negeri, Muhyidin Junaidi mengatakan poin pertama dari kesepakatan itu adalah mengutuk rencana AS untuk memindahkan Kedutaan Besarnya dari Tel Aviv ke Jerusalem.

Baca selengkapnya »

AS Bekukan Dana Bantuan Palestina

Parlemen Amerika Serikat memutuskan untuk memblokir dana bantuan senilai 200 juta dollar AS bagi Palestina sebagai respon atas upaya negara tersebut melamar sebagai anggota PBB. "Anggota Komite Senat Urusan Luar Negeri membekukan dana bantuan tersebut hingga masalah kedaulatan Palestina dikeluarkan," kata seorang pejabat AS sebagaimana dilansir Al-Arabiya, Sabtu (1/10) kemarin.

Baca selengkapnya »

HMI Yogyakarta Kecam Israel dan Amerika

Akademisi dari Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Universitas Islam Negeri Sunan Kaligaja Yogyakarta mengelar aksi turun jalan. Mereka mengecam tindakan Amerika Serikat (AS) dan Israel yang selalu mengintervesi segala kebijakan yang dilakukan Palestina. Mereka kecewa terhadap presiden AS Barack Obama yang tidak memberikan dukungan kepada Palestina untuk mendapatkan pengakuan dari PBB.

Baca selengkapnya »

Proposal Palestina dan Dilema Amerika

Presiden Palestina, Mahmood Abbas, telah mengajukan proposal negaranya untuk diterima menjadi anggota penuh Perserikatan Bangsa-Bangsa pada Sidang Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa, Kamis 23 September 2011 silam. Dalam sidang yang dipimpin oleh Ban Ki-moon, Sekjen PBB, Majelis Umum memutuskan menunggu rekomendasi Dewan Keamanan untuk menentukan apakah keanggotaan Palestina dapat diterima atau sebaliknya, ditolak. Rabu, 28 September 2011, anggota tidak tetap Dewan Keamanan PBB akan bersidang, dan menyerahkan nota dinasnya pada anggota tetap Dewan Keamanan PBB.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization