Berita

Hari Ini, Turki Gelar Pemilihan Kepala Daerah Serentak

Masyarakat Turki hari ini, Ahad (31/03/2019), berbondong-bondong menuju tempat pemungutan suara dalam rangka pemilihan kepala daerah (Pilkada) yang digelar secara…

Komunitas Muslim Jerman Minta Aparat Jaga Seluruh Masjid

Komunitas Muslim Jerman meminta pihak berwenang untuk memperketat keamanan di sekitar masjid-masjid di negara itu. Permintaan dilakukan menyusul serangan teroris…

Erdogan: Teroris Selandia Baru dan ISIS Berasal dari Tempat yang Sama

Lima puluh orang tak berdosa harus kehilangan nyawa mereka akibat serangan teroris di Christchurch, Selandia Baru, pekan lalu, Jumat (15/03/2019).

Pecahkan Kaca dengan Kepala, WN Turki Ini Selamat dari Serangan Teroris di Selandia Baru

Seorang warga negara Turki mengalami peristiwa yang nyaris merenggut nyawanya dalam serangan teroris pada Jumat di Christchurch, Selandia Baru.

Erdogan Tantang Uni Eropa Hentikan Proses Keanggotaan Turki

Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan menantang Uni Eropa untuk menghentikan proses keanggotaan negaranya di organisasi antarpemerintahan Eropa itu.

Teroris Serang Jemaah Shalat Jumat di Selandia Baru, 49 Orang Wafat

Dua masjid di Christchurch, Selandia Baru menjadi sasaran serangan teroris setelah pelaksanaan shalat Jumat, (15/03/2019). Akibatnya, sedikitnya 49 orang dinyatakan…

Buntut Serangan Dua Rudal, Israel Bombardir Basis Militer Hamas

Pesawat tempur Israel membombardir sejumlah fasilitas militer Hamas di Jalur Gaza, Palestina, Jumat (15/03/2019).

Hamas Bantah Jadi Dalang Serangan Rudal ke Israel

Gerakan Perlawanan Islam (Hamas) membantah telah melakukan serangan dua rudal ke Tel Aviv, Israel.

Dua Rudal dari Jalur Gaza Hantam Tel Aviv, Israel Sebut Hamas Pelakunya

Disebutkan, serangan semacam ini merupakan yang pertama kali terjadi sejak perang Israel-Palestina tahun 2014 silam.

Bertahun-tahun Bungkam, Mesir Akhirnya Bebaskan 4 Kader Hamas

Pemerintah Mesir membebaskan empat orang kader Gerakan Perlawanan Islam (Hamas) yang ditahan selama hampir 3 tahun lamanya.