pemboikotan

IMF: Qatar Berhasil Atasi Dampak Krisis Teluk

Namun, ia juga memperingatkan adanya dampak negatif dari konflik geopolitik terhadap perekonomian negara-negara Arab.

Emir Qatar Kembali Tegaskan Kesiapan untuk Berunding

Menurutnya, perundingan yang digelar harus dengan syarat tidak menyentuh martabat dan kedaulatan negaranya.

Syaikh Tamim: Qatar Semakin Kuat Pasca Pemboikotan

Lebih lanjut, Emir Qatar menyebut negara pemboikot menentang kebebasan berekspresi yang ada di Qatar. “Mereka (pemboikot, red) takut akan kebebesan…

Emir Qatar: Trump Usulkan Pertemuan Guna Hentikan Krisis Teluk

“Kedaulatan merupakan benang merah. Kami tidak akan membiarkan siapapun mencampuri dalam kedaulatan kami,” kata Emir. Ia juga menegaskan tidak akan…

Di Inggris, Ketua Komisi HAM Qatar Sebut Pemboikotan Sebagai ‘Kejahatan Agresi’

Ketua Komisi Hak Asasi Manusia (HAM) Qatar, Ali bin Smaikh al-Marri, menyebut pemboikotan pada negaranya merupakan kejahatan agresi. Menurutnya, hal…

Qatar Komitmen Perkuat HAM Meski Diboikot

Selain itu, Qatar juga menyambut baik keterpilihannya kembali dalam Komite HAM PBB untuk kali kedua dengan memperoleh 155 suara dari…

Pemboikotan Qatar Masih Berlanjut, AS Hentikan Latihan Militer di Teluk

Lebih lanjut, Wall Street Journal juga menyebut keputusan AS ini merupakan tamparan bagi Putra Mahkota Arab Saudi, Pangeran Muhammad bin…

Surat Kabar Swiss: Upaya Pemboikotan Qatar Gagal Total

Schmid menambahkan, yang sebaliknya terjadi adalah fakta bahwa Doha sangat cepat dalam menanggulangi dampak pemboikotan.

Emir Qatar Terima Kunjungan Menlu Iran di Doha

Dijadwalkan, Zarif juga akan menggelar pertemuan dengan Menlu Qatar, Syaikh Muhammad bin Abdulrahman Al Thani.

Misi PBB Kunjungi Qatar Guna Lihat Dampak Pemboikotan

Bahkan, berbagai pihak di AS meyakini bahwa tuduhan negara pemboikot hanyalah klaim belaka.