Dalam silaturahim ini, MIUMI Aceh menghadirkan pengurus MIUMI pusat untuk silaturahim dan berdialog langsung dengan tokoh-tokoh Aceh yang terdiri dari alim ulama, akademisi, tokoh masyarakat, imam masjid, penceramah, khatib, tokoh pemerintah, ormas-ormas, dan lainnya.
Baca selengkapnya »