Topic
Home /

Topic Archives: Bekerja

The Amazing of Amang Cilok, Lebih Dari Sekadar “Cilok”

Totet-Totet-totet! Mataku mengikuti langkah seorang bapak penjual jajanan yang biasa kupanggil Amang, menuntun sepeda dagangannya lalu parkir tak jauh dari tempatku duduk. “Cilok? Woah..” aku merasa bernostalgia dengan masa lalu. Gerobak dagangnya terlihat sederhana. Beberapa bola-bola yang terbuat dari aci berisi daging atau telur itu terlihat dari balik kaca di pinggir dandang yang mengepulkan uap beraroma masa kecil.

Baca selengkapnya »

Bekerjalah Demi Kehormatanmu

Ayolah, bekerja! Bekerja sekuat dan semampu kita. Tidak perlu malu dan gengsi, apapun jenis pekerjaan yang kita lakukan asalkan halal tidak akan menurunkan derajat seseorang di hadapan Allah. Bercocok tanam, menjadi kuli bangunan, penjual bakso, tukang tambal ban, tukang cukur, itu semua lebih baik dan mulia daripada pengangguran, hidup menjadi peminta minta atau belas kasihan orang lain. Jangan hanya melihat pekerjaan dari jenis pekerjaannya tapi yang utama lihatlah halal-haram nya. Pekerjaan yang di mata manusia nampak hina namun halal jauh lebih baik daripada nampak mulia di mata manusia namun hina di hadapan Allah.

Baca selengkapnya »

Bekerja Keras Dalam Iman

Berdasarkan ayat di atas, Allah SWT menjelaskan bahwa hanya Allah SWT saja yang dapat melapangkan dan menyempitkan rezeki seseorang, tidak peduli berapa banyak waktu yang anda gunakan untuk bekerja, tidak peduli berapa banyak karyawan anda, tidak peduli siapa bos anda, dan tidak peduli meskipun anda mengurangi waktu bekerja demi memenuhi kewajiban anda kepada Allah SWT. Tetaplah Allah akan melapangkan dan menyempitkan rezeki sesuai kehendak-Nya, maka berusahalah untuk menjadi manusia yang BERUNTUNG di sisi Allah SWT.

Baca selengkapnya »

Bekerja dengan Hati

Seakan mengatakan bahwa ada saudara di sisi yang senantiasa bersedia menggandeng tangan, menariknya ketika terduduk letih, memegangnya ketika terpeleset dan terjatuh. Ada mereka yang bersedia membersamai langkah dan mengajak kita untuk menyelesaikan masalah yang ada dengan bersama-sama. Mengajari, bahwa kita tidak sendiri.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization