Topic
Home / Arsip Kata Kunci: Ummul Quran

Arsip Kata Kunci: Ummul Quran

Menjiwai Sang Ummul Quran

Al-Fatihah merupakan surah yang begitu mulia. Kemuliaan yang Allah perintahkan kepada kita untuk mengulang-ulangnya dalam shslat. Ayat-ayat surah ini mengandung pujian dan peninggian Allah, dengan menyebutkan nama-nama baik yang Allah miliki yang paling dominan yaitu ar-Rahman dan ar-Rahim. Surah ini juga menjadi pembuka dan awalan bagi surat-surat lain yang ada dalam Alquran. Paham dan mengerti akan kandungan surah ini menjadi kewajiban bagi setiap umat Islam. Sebagai pengingat bagi kita semua akan kekuasaan dan keesaan Allah subhanallahuwata’ala, yang menguasai hari akhir dan hanya kepada-Nyalah kita memohon dan meminta pertolongan.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization