Topic
Home / Arsip Kata Kunci: tubuh (halaman 3)

Arsip Kata Kunci: tubuh

Ketika Diri Lupa Hakikat Seorang Teman

Teman, satu kata yang sangat bermakna dalam hidup kita. Apakah itu karena kita adalah makhluk social yang membutuhkan orang lain ataupun sekadar tempat sandar hidup yang amat singkat ini. Kehadirannya sangat di penting tapi kadang terabaikan. Teman ibarat makanan, ketika tubuh tidak mendapatkan asupan makanan ia akan jatuh lemah, ketika kita memakan makanan yang tidak sehat maka tubuh akan mengalami penurunan stamina.

Baca selengkapnya »

Ini Adalah Urusan Hati

Bagian dari tubuh kita yang teramat penting, sampai Rasul-pun mengingatkannya dengan sangat tegas “jika ia baik, maka baiklah anggota tubuh lainnya”. Ini soal hati saudaraku. Hati yang padanya terdapat beribu fatwa atas laku kita, Hati yang padanya berisi berjuta kehendak yang membuat kita bergerak, Hati yang padanya berisi tentang niat-niat langkah kita dalam berbuat. Ini soal Hati saudaraku.

Baca selengkapnya »

OMG (Oh Muslimah Galau)

Untuk dia yang menelungkupkan kedua tangannya ketika ada wanita cantik mengajaknya bersalaman, Untuk dia yang begitu terkejut ketika tak sengaja tanganku hampir menyentuhnya, Dan untuk dia yang tak pernah sanggup untuk menatapku..., Salam hangatku yang sehangat sinar mentari di waktu Dhuha selalu teriring untukmu.., Sungguh begitu membuncah fitrah ini, Fitrah yang senantiasa setiap insanNya elu-elukan,CINTA.

Baca selengkapnya »

Jejak-jejak Warna Pelangi

Saudariku, Hari ini matahariku bersinar cerah, Meski mata-mata yang aku jumpai menyiratkan gundah, Ya, memang tanah yang aku injak sedang memunguti berkah yang ditaburkan oleh langit, Meninggalkan lumpur di jejak-jejak kaki, Namun mataku tetap menyorotkan warna-warna indah pelangi, Dari tulusnya senyummu, halusnya perkataanmu, mulianya tindakanmu, Meski mungkin hatimu sering terkoyak oleh lisanku.

Baca selengkapnya »

Jangan Pergi, Dinda…

Aku harus bolak-balik ke panti rehabilitasi ini, melihat kondisinya yang seperti mayat hidup, antara ada dan tiada. Tubuh kurus, layu dan tatapan hampa. Ia seperti terbuai dalam mimpinya sendiri, entah apa. Ingin rasanya aku masuk dalam khayalnya itu, agar aku tahu apa yang bisa aku lakukan untuk menyembuhkannya.

Baca selengkapnya »

“Jodoh Itu Jorok”

Mungkin kalian semua sudah tidak asing dengan istilah: takkan lari gunung dikejar, hilang kabut tampaklah ia, atau pernah dengar bait lagu ‘jika memang dirimulah tulang rusukku kau akan kembali pada tubuh ini, tanpa kita mencari jalan untuk kembali takdir cinta yang menuntunmu kembali padaku…….’ (weee melo dramatis sekali heee) ya apapun istilahnya jodoh itu jorok.

Baca selengkapnya »

Belajar Shalat dari Darah Kita

Darah merupakan salah satu komponen vital di dalam tubuh manusia. Tanpa darah manusia tidak akan bertahan hidup. Darah hampir sama dengan Shalat dalam kehidupan kita. Tanpa Shalat, manusia ibarat telah mati dari fungsinya sebagai manusia karena manusia tidak akan bisa menjalankan fungsinya sebagai khalifah di muka bumi ini tanpa shalat.

Baca selengkapnya »

Sesempurna Cinta Rasulullah

Laki-laki mulia itu berjalan menyusuri Mekah, Ia tertatih, terjatuh, lalu bangkit lagi, Bersimbah Kotoran dan isi perut unta, tak menggubris langkahnya..., Ia tegar, Meski kala itu bau menyengat menjijikkan mengelilingi tubuhnya, Senyumnya tak pernah hilang, Seakan melukiskan hati yang begitu putih dan wangi..., Pada saat itu Jibril berujar, “Wahai kekasih Allah, jika kau mau.

Baca selengkapnya »

Jika Dakwah Adalah Cinta…?

Cukup bergetar bila sesekali mengingat apa yang pernah Syeikh Tarbiyah ini ucapkan, “dakwah adalah cinta…”. Ternyata lebih jauh dari itu beliau ingin terus ingatkan kita bahwa bukan karena dakwah adalah cinta, sehingga pengertiannya bahwa ia nya kan menggerogoti tubuh kita, setiap energi, dan waktu tak tersisa dengan sia-sia. Lebih, jauh lebih dalam.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization