Topic
Home / Arsip Kata Kunci: syiah (halaman 27)

Arsip Kata Kunci: syiah

Jangan-jangan Ada Skenario Asing di Kasus Sampang?

Kasus kekerasan terjadi di Sampang, Madura, Minggu (26/8). Wakil Ketua Komisi III DPR RI dari Fraksi PKS Nasir Djamil, menilai jangan-jangan ada skenario asing atas kekerasan yang terjadi antar warga dan kelompok minoritas Syiah di Sampang. "(Kekerasan di Sampang) bisa jadi jangan-jangan ada skenario asing yang ingin mengacaukan situasi keberagamaan di Indonesia," kata Wakil Ketua Komisi III DPR dari FPKS, Nasir Djamil, kepada wartawan di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Senin (27/8/2012).

Baca selengkapnya »

Kajian Keummatan “Islam without Conspiracy”

Rohis Al-Futuwah STT-PLN mengadakan "Kajian Keummatan" dengan tema "Islam without Conspiracy" di Masjid Nurul Ilmi STT-PLN, Jakarta. 1. Sabtu, 23 Juni 2012. - Sesi 1: Kajian freemasonry dan illuminaty (ust. Abu Rabbani Abdullah), 08.00-11.00. - Sesi 2: Kajian pemurtadan (ust. Bernard Abdul Jabbar), 13.00-14.50. 2. Minggu, 24 Juni 2012. - Sesi 1: Kajian syi'ah (ust. Azzam Rumba Triana S.Th.i), 08.00-11.00, - Sesi 2: Kajian liberalisme & pluralisme (ust. Akmal Sjafriel), 13.00-14.50.

Baca selengkapnya »

Seorang Ulama Syiah Dicurigai Sebagai Mata-mata Israel, Ditangkap

Seorang ulama Syiah Libanon yang terkenal kritis terhadap kelompok milisi Hizbullah ditangkap di Suriah karena dicurigai menjadi mata-mata Israel. Keluarganya mengatakan bahwa tuduhan itu tidak punya bukti. "Sheikh Hassan Msheymish ditangkap Juli berdasarkan pada data intelijen polisi Libanon yang dikirim ke pemerintah Suriah yang mengindikasikan bahwa ia terlibat dalam kolaborasi dengan Israel," demikian pejabat tinggi keamanan Libanon, Kamis.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization