Topic
Home / Arsip Kata Kunci: silaturahim (halaman 5)

Arsip Kata Kunci: silaturahim

Milad ke 81, Momen Konsolidasikan Barisan Pemuda Muhammadiyah DIY

Ridwan Furqoni Ketua PWPM DIY, mengungkapkan tahun ini merupakan tahun upaya memperkuat konsolidasi PWPM DIY yang akan diwujudkan dengan mengadakan Musyawarah Cabang seluruh PC PM di DIY. “Dengan Silaturrahim Akbar ini, adalah bagian dari konsolidasi PM se DIY, menggelorakan kaderisasi melalui Melati Tunas serta peningkatan militansi melalui kajian-kajian yang dilakukan oleh PM se DIY,” jelasnya.

Baca selengkapnya »

Silaturahim Ormas dan Lembaga Islam Desak Pemerintah Evaluasi dan Mengganti Densus 88

Silaturrahim Organisasi Masyarakat/Lembaga Islam (SOLI) menegaskan terorisme tidak ada kaitan dan tidak benar dikaitkan dengan Islam. Soalnya, karena tidak memiliki dasar ajaran dan akar di dalamnya. "Penggunaan dalih agama untuk melakukan terorisme adalah pengingkaran dan perlawanan terhadap Islam sebagai agama perdamaian dan kerahmatan bagi seluruh umat manusia dan alam semesta," kata Marwah Daud Ibrahim kepada pers di Jakarta, Kamis (7/3).

Baca selengkapnya »

PKS Pusat Konsolidasi dan Silaturahim ke Anambas, Kepulauan Riau

PKS Pusat yang di Wakili oleh Anggota MPP PKS Sunmanjaya dan Anggota DPS PKS Herlini Amran melakukan konsolidasi dan silaturahim di Kabupaten Anambas, Kepulauan Riau. “Dalam rangka memantapkan komitmen kami untuk meraih posisi tiga besar pada Pemilu 2014 kami terus turun ke bawah dan salah satu nya seperti melakukan kunjungan dan konsolidasi di Kabupaten Anambas ini,” kata Herlini Amran.

Baca selengkapnya »

Silaturahim KAMMI Madani ke KAMMI Cirebon

Ahad (10/2), pengurus KAMMI komisariat Madani Jakarta berkunjung ke KAMMI Center yang beralamat di Kelurahan Karya Mulya, Kec. Sunyaragi, Kota Cirebon. Ketua umum Pengurus Daerah KAMMI Cirebon, akhuna Muhammad Nur Yusuf, langsung menyambut hangat rombongan KAMMI Madani. Perkenalan, diskusi, dan sharing session pun mengalir dalam suasana santai berbalut persaudaraan.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization