Topic
Home / Arsip Kata Kunci: sekolah (halaman 18)

Arsip Kata Kunci: sekolah

Di Masjid Sekolah

Di Masjid Sekolah, Betul - betul menjadi saksi, di sanalah kami dilahirkan, Ya! di sana kami merasa lahir kembali bersama tarbiyah illahi, Meski dulu, kami belum memahami betul indahnya saat-saat itu, tapi kini ruh ini betul-betul merindu, Di Masjid Sekolah, Setiap pagi sebelum bel berbunyi, Ada saja kawan-kawan di sana, serasa rumah sendiri, Pagi-pagi sudah kerja bakti.

Baca selengkapnya »

Salah Soal

“Oke anak-anak… seperti yang kemarin Ibu sampaikan, hari ini kita ujian Matematika ya. Silakan disimpan buku-bukunya ke dalam tas. Di atas meja hanya boleh ada alat tulis dan kertas kosong untuk coret-coretan. Kalian sudah siap kan? :)”, ucap seorang Guru Matematika dengan senyum khasnya.

Baca selengkapnya »

Israel Dirikan Sekolah untuk Jadi Nabi

Israel semakin keblinger. Di Negeri Zionis itu ada sekolah yang lulusannya bakal mendapat gelar 'nabi'. Sekolah bernama 'Cain and Abel School for Prophet' itu menarik biaya 200 shekel (sekira 53 dolar AS) bagi siapa saja yang berniat memiliki gelar nabi. Gilanya, untuk mendapatkan gelar Nabi, para siswanya hanya perlu mengikuti 40 kelas singkat.

Baca selengkapnya »

Raihan Iskandar: Peluang Seluruh Anak Bangsa untuk Dapatkan Sekolah Unggul Harus Dibuka

Anggota Komisi X DPR, Raihan Iskandar menilai persoalan ini sesuatu yang menarik. Dia tidak menafikkan diperlukannya sekolah unggul. Namun yang harus dijaga adalah kesempatan dan pemerataan untuk dapat sekolah di sekolah unggul bisa diperoleh seluruh anak bangsa. "Artinya peluang bagi anak-anak bangsa untuk mendapatkan sekolah unggul harus dibuka," kata Raihan.

Baca selengkapnya »

Partai Sayap Kanan Norwegia Tolak Sekolah Islami

Partai Progresif Norwegia (Frp) menyiapkan kampanye yang tujuannya melarang sekolah privat Islami. Oleh FrP sekolah itu dianggap membahayakan integrasi Norwegia. Juru bicara FrP, Tord Lien mengatakan komunitas Muslim seharusnya berintegrasi dengan masyarakat Norwegia. Itu bisa dilakukan dengan memasukan anak-anak mereka ke sekolah umum bukan sekolah privat Islami.

Baca selengkapnya »

Bunda, Sekolah Pertamaku

Nabi SAW bersabda, “Setiap anak dilahirkan dalam keadaan fitrah (suci). Ibu bapaknyalah yang menjadikannya Yahudi, Nasrani, atau Majusi.” (HR Al-Bukhari dan Muslim dari Abu Hurairah). Secara jelas Rasulullah dalam hadits mengisyaratkan, bahwa dalam kefitrahan anak sejak lahir peran orang tualah yang berfungsi menjadikan anak tersebut baik atau sebaliknya.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization